Operasional Seluruh BSU di Jakbar Bakal Dimaksimalkan

Selasa, 11 Desember 2018 Reporter: Folmer Editor: Budhy Tristanto 2011

Operasional Seluruh BSU di Jakbar Bakal Dimaksimalkan

(Foto: Folmer)

Pemerintah Kota (Pemkot) Jakarta Barat, akan mengaktifkan seluruh bank sampah unit (BSU) yang tersebar di delapan wilayah kecamatan. Saat ini, tercatat ada 117 dari 778 BSU yang belum beroperasi maksimal.  

Pengelolaan bank sampah dan sumber daya manusia yang mumpuni akan membuat permasalahan sampah di Jakarta Barat terselesaikan

Wali Kota Jakarta Barat, Rustam Effendi mengatakan, pihaknya akan melakukan pengecekan permasalahan yang menjadi kendala kurang aktifnya 117 BSU tersebut.  

"Kita cek satu persatu untuk mencari tahu permasalahan yang menyebabkan bank sampah unit tidak maksimal  beroperasi. Setelah diketahui masalahnya, kita cari solusi," kata Rustam Effendi, Selasa (11/12).

Rustam optimis permasalahan keterbatasan sumber daya manusia yang mengelola BSU dapat diselesaikan, sehingga nantinya permasalahan sampah di Jakarta Barat dapat ditangani.

"Pengelolaan bank sampah dan sumber daya manusia yang mumpuni akan membuat permasalahan sampah di Jakarta Barat terselesaikan," pungkasnya.

BERITA TERKAIT
Sepanjang Tahun 2018, Bank Sampah Tidung Bersih Hasilkan Rp 18 Juta

Sepanjang Tahun 2018, Bank Sampah Tidung Bersih Hasilkan Rp 18 Juta

Kamis, 06 Desember 2018 2177

Rw 02 Kelurahan Guntur Dapat Penghargaan Ini Dia Alasanya

Ini Kunci Sukses RW 02 Guntur Sabet Penghargaan Kampung Iklim

Kamis, 29 November 2018 4092

Bank Sampah Induk Satu Hati Raih Omzet Rp 4,1 Miliar Dalam Satu Tahun

Bank Sampah Induk Satu Hati Raih Omzet Rp 4,1 Miliar Dalam Satu Tahun

Senin, 10 September 2018 4596

 Warga RW 02 Kembangan Utara Dirikan BSU

Warga RW 02 Kembangan Utara Dirikan Bank Sampah Unit

Jumat, 23 Maret 2018 1994

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307243

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks