Sisa Galian Depan Blok F Pasar Tanah Abang Segera Diangkut

Selasa, 03 Oktober 2017 Reporter: Wuri Setyaningsih Editor: Rio Sandiputra 1623

 Walikota Jakpus Minta Galian Trotoar Blok F di Angkut

(Foto: Wuri Setyaningsih)

Suku Dinas Bina Marga Jakarta Pusat akan segera mengangkut sisa galian dari pemeliharaan trotoar di depan Blok F Pasar Tanah Abang. Sehingga aktifitas warga tidak terganggu.

Kalau siang kita gali, bekas galian kita tumpuk di situ baru malamnya diangkut

"Kalau siang kita gali, bekas galian kita tumpuk di situ baru malamnya diangkut. Jika siang diangkut akan semakin menimbulkan kemacetan," ujar Sukowibowo, Kepala Suku Dinas Bina Marga Jakarta Pusat, Selasa (3/10).

Menurutnya, penataan trotoar sepanjang 600 meter tersebut sudah mencapai 50 persen.

"Saat ini sudah 50 persen pemeliharaannya. Ditargetkan November bisa selesai," tuturnya.

Sebelumnya, dalam rapat pimpinan, Wakil Wali Kota Jakarta Pusat, Bayu Meghantara meminta sisa galian segera diangkut karena menimbulkan kemacetan di sekitar Pasar Tanah Abang.

"Galian pemeliharaan trotoar di depan Blok F membuat kemacetan saya minta sudin Bina Marga untuk membereskan itu semua," tandasnya.

BERITA TERKAIT
67 Pelanggar BTT Jalani Sidang Tipiring

67 Pelanggar Trotoar di Jaktim Jalani Sidang Tipiring

Jumat, 29 September 2017 2006

Izin Penggalian Utilitas di Trotoar akan Diperketat

Izin Penggalian Utilitas di Trotoar akan Diperketat

Rabu, 30 Agustus 2017 2306

Pemkot Jakbar Akan Selesaikan Penutupan di ruas Jalan Raya Panjang

Pemkot Jakbar Cari Solusi Soal Penutupan Jalan di Kedoya Utara

Selasa, 19 September 2017 1698

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469056

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307897

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284375

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260996

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196620

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks