IKM di Kepulauan Seribu Dapat Bantuan Bungkus Kemasan

Senin, 22 Mei 2017 Reporter: Suparni Editor: Andry 1874

SDPE Bagikan 24 Ribu Kemasan Makanan Kepada IKM

(Foto: Suparni)

Suku Dinas Perindustrian dan Energi (PE) Kepulauan Seribu membagikan ribuan bungkus kemasan modern dan higienis terhadap pelaku Industri Kecil Menengah (IKM) di pulau-pulau permukiman.

24 ribu bungkus kemasan produk sesuai jenis makanan kita bagikan kepada IKM binaan kita

"24 ribu bungkus kemasan produk sesuai jenis makanan kita bagikan kepada IKM binaan kita. Satu orang kita bagikan 150 bungkus ," ujar Melinda Sagala, Kepala Suku Dinas PE Kepulauan Seribu, Senin (22/5).

Menurutnya, dalam kemasan makanan tersebut tercantum jenis produk, nomor izin produksi, tanggal kedaluawarsa dan logo halal.

"Kita bagikan bertahap kepada 120 IKM binaan kita yang tersebar di sembilan pulau permukiman," katanya.

Ia berharap, dengan bantuan ini, para pelaku IKM binaan nantinya dapat membuat sendiri kemasan higienis untuk produk mereka.

BERITA TERKAIT
Rumput Laut Di Pulau Tidung Mulai Dipasarkan

Rumput Laut Hasil Budidaya di Pulau Tidung Dipasarkan

Kamis, 18 Mei 2017 2891

Pelaku IKM di Pulau Tidung Mendapatkan Pelatihan Kemasan Sehat

Pelaku IKM di Kepulauan Seribu Dibekali Keterampilan

Jumat, 19 Mei 2017 1929

Pelaku Usaha Olahan Makanan si Pulau Seribu Diminta Tidak Pakai Bahan Kimia

Industri Panganan Kepulauan Seribu Diminta Bebas Bahan Kimia

Rabu, 28 September 2016 6032

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks