3 SD di DKI Aman dari Makanan Berbahaya

Rabu, 23 Desember 2015 Reporter: Erna Martiyanti Editor: Rio Sandiputra 3882

3 SD di DKI Aman dari Makanan Berbahaya

(Foto: Yopie Oscar)

Badan Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) memberikan penghargaan kepada tiga sekolah dasar (SD) di DKI Jakarta. Ini karena ketiganya berhasil menerapkan keamanan pangan sehingga bebas dari bahan berbahaya.

Tahun ini kami melakukan bimbingan teknis di 15 SD. Hasilnya ada tiga SD yang mampu menerapkan praktek keamanan pangan mulai dari kepala sekolah hingga murid

"Tahun ini kami melakukan bimbingan teknis di 15 SD. Hasilnya ada tiga SD yang mampu menerapkan praktek keamanan pangan mulai dari kepala sekolah hingga murid," ujar Dewi Prawitasari, Kepala BPOM DKI Jakarta, saat menyerahkan piagam bintang keamanan pangan kantin sekolah, di Balai Kota DKI Jakarta, Rabu (23/12).

Sekolah-sekolah yang mendapatkan predikat pangan aman tersebut yakni SDN Menteng 02 Jakarta Pusat, SDN Ujung Menteng 01 Jakarta Timur dan SDN Cipinang Muara 05 Jakarta Timur.

"Yang diutamakan peran kepala sekolah sangat diperlukan. Harus komitmen untuk mewujudkan pangan aman, bermutu, dengan sarana dan prasarana yang memenuhi ketentuan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Penghargaan Kantin Sehat Diberikan Kepada Tiga SD

3 Sekolah di Pulau Seribu Raih Penghargaan

Selasa, 22 Desember 2015 3732

 Dinas KUMKMP Sidak Barang Beredar di Supermarket&Pasar Tradisional

Supermarket & Pasar Tradisional di DKI Dirazia

Senin, 21 Desember 2015 5984

Sudin KUMKMP Jakbar Gelar Sidak

Sudin KUMKMP Jakbar Tutup Operasi Supermarket di Kembangan

Senin, 21 Desember 2015 3939

BPOM-Dinas KUMKMP ‎Evaluasi Gerakan Keamanan Pangan

BPOM & Dinas KUMKMP ‎Evaluasi Gerakan Keamanan Pangan

Selasa, 08 Desember 2015 5649

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469054

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307887

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284373

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260995

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196619

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks