41 Kendaraan Terjaring Razia Parkir Liar di Pasar Asemka

Sabtu, 05 Desember 2015 Reporter: Septradi Setiawan Editor: Widodo Bogiarto 7600

 41 Kendaraan Parkir Liar Dijaring Di Asemka

(Foto: Septradi Setiawan)

Petugas gabungan menindak 41 kendaraan yang parkir liar di sekitar Pasar Asemka, Taman Sari, Jakarta Barat, Sabtu (5/12). Razia ini melibatkan 70 personel dari Suku Dinas Perhubungan dan Transportasi Jakarta Barat, TNI dan Polri.

Kalau motor ada 21 ditilang, 4 mobil diderek dan kendaraan yang dicabut pentilnya 16 unit

Kepala Suku Perhubungan dan Transportasi Jakarta Barat, Tiodor Sianturi mengatakan, selain sepeda motor, pihaknya juga menindak belasan kendaraan roda empat yang terparkir di bahu jalan, dengan cara mencabut pentil.

"Kalau motor ada 21 ditilang, 4 mobil diderek dan kendaraan yang dicabut pentilnya 16 unit," kata Tiodor.

Menurut Tiodor, pasca penertiban pihaknya akan melakukan pengawasan di Pasar Asemka, dengan menempatkan 25 personel setiap harinya.

BERITA TERKAIT
Pengalihan Rute Dua Angkot di Jakbar akan Dievaluasi

Pengalihan Rute Dua Angkot di Jakbar akan Dievaluasi

Jumat, 04 Desember 2015 5738

 Parkir Sembarangan, 36 Kendaraan di Taman Mataram di Tindak

Parkir Liar, 36 Kendaraan di Kebayoran Baru Ditindak

Jumat, 04 Desember 2015 3959

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469053

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307887

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284373

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260995

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196619

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks