358 Halte di Jaksel Terawat dengan Baik

Senin, 31 Agustus 2015 Reporter: Izzudin Editor: Lopi Kasim 6044

358 Halte di Jaksel Terawat dengan Baik

(Foto: Izzudin)

Sebanyak 358 halte di Jakarta Selatan saat ini dalam kondisi baik dan terawat. Halte tersebut tersebar di seluruh wilayah Jakarta Selatan yang terdiri dari 61 halte terpadu, 241 halte ornamen Betawi dan 54 halte minimalis.  

Halte kan fasilitas publik jadi harus dirawat dengan baik, yang kami miliki  belum berubah fungsi

"Untuk halte yang kami miliki kondisinya bagus dan terawat karena petugas rajin melakukan pemeliharaan," ujar Priyanto, Kasudin Perhubungan dan Transportasi Jakarta Selatan, Senin (31/8).

Untuk pemeliharaan, kata Priyanto, pihaknya memperbaiki sebanyak 20 halte dengan cara ganti atap dan dicat. "Halte kan fasilitas publik jadi harus dirawat dengan baik, yang kami miliki belum berubah fungsi," katanya.

Diakui Priyanto, ada beberapa halte yang ditempati pedagang. Namun hal itu hanya dilakukan saat malam hari dan menggunakan sisi halte.

"Masih bisa digunakan pengguna halte masih bisa nunggu bis dan tidak mengganggu," ucapnya.

BERITA TERKAIT
13 Halte di Jaktim Segera Diperbaiki

13 Halte di Jaktim Segera Diperbaiki

Senin, 31 Agustus 2015 3624

 5.800 Meter Kubik Jalur Bus Transjakarta yang Rusak Diperbaiki

5.800 Meter Jalur Bus Transjakarta Diperbaiki

Senin, 24 Agustus 2015 8592

Inilah Rute yang Dilalui Transjabodetabek

Ini Rute yang Dilalui Bus Transjabodetabek

Senin, 24 Agustus 2015 7299

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307243

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks