12 Bangunan di Kalideres Dibongkar Paksa

Rabu, 26 Agustus 2015 Reporter: Folmer Editor: Widodo Bogiarto 3266

12 Bangunan di Kalideres Dibongkar Paksa

(Foto: doc)

Selama periode Januari-Agustus, tercatat sebanyak 12 bangunan di Kecamatan Kalideres, Jakarta Barat, dibongkar paksa. Umumnya belasan bangunan tersebut melanggar Izin Mendirikan Bangunan (IMB).

Hingga Desember mendatang, kami menargetkan akan menertibkan sebanyak 22 bangunan

"Hingga Desember mendatang, kami menargetkan akan menertibkan sebanyak 22 bangunan. Sisanya masih dalam proses administrasi. Kami pun berharap warga dengan sadar mau membongkar sendiri bangunan yang melanggar izin," kata Agus Wijionarko, Kepala Seksi Penataan Kota Kecamatan Kalideres, Rabu (26/8).

Agus mengimbau kepada warga agar menaati aturan perizinan bangunan yang berlaku dan tidak mengggunakan jasa calo dalam pengurusan IMB.

"Kami imbau warga menaati aturan sehingga tidak menimbulkan kerugian materi yang banyak, Jangan izinnya tiga lantai, tapi di lapangan malah dibangun jadi empat atau lebih," papar Agus.

BERITA TERKAIT
Langgar IMB, Rumah Mewah di Pegadungan Dibongkar

Langgar IMB, Rumah Mewah di Pegadungan Dibongkar

Rabu, 26 Agustus 2015 9281

Salahi Perizinan, Rumah Kos di Palmerah Dibongkar

Salahi Perizinan, Rumah Kos di Palmerah Dibongkar

Selasa, 25 Agustus 2015 6043

BPTSP Layani One Day Service 8 Jenis Perizinan

BPTSP Layani One Day Service 8 Jenis Perizinan

Rabu, 12 Agustus 2015 17555

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307242

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks