Bamus DPRD DKI Tetapkan Paripurna Penyerahan LHP BPK Pekan Depan

Rabu, 25 Mei 2022 Reporter: Budhi Firmansyah Surapati Editor: Erikyanri Maulana 1719

Bamus DPRD DKI Tetapkan Paripurna Penyerahan LHP BPK Pekan Depan

(Foto: Budhi Firmansyah Surapati)

Badan Musyawarah (Bamus) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta menyepakati penetapan jadwal Rapat Paripurna Penyerahan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) BPK RI atas Laporan Keuangan Pemeritah Provinsi DKI Jakarta tahun 2021, Rabu (31/5) mendatang.

Tadi kita juga sepakati jadwal Rapat Paripurna Jakarta Hajatan di tanggal 22 Juni

Wakil Ketua Bamus DPRD DKI Jakarta, Misan Samsuri mengatakan, secara bulat seluruh anggota Bamus yang hadir sepakat untuk menetapkan jadwal Rapat Paripurna Penyerahan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) BPK RI atas Laporan Keuangan Pemeritah Provinsi DKI Jakarta tahun 2021 di tanggal 31 Mei 2022 pukul 13.00 WIB.

"Setelah dibuka pukul 13.00 WIB, sambutan pertama dijadwalkan Ketua DPRD DKI Jakarta," ujar Misan, di Gedung DPRD DKI Jakarta, Rabu (25/5).

Dilanjutkan Misan, dalam rapat paripurna tersebut, Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan akan hadir bersama jajaran eksekutif. Kemudian, perwakilan BPK RI dan Kemendagri juga dijdwalkan menghadiri sidang paripurna.

"Tadi kita juga sepakati jadwal Rapat Paripurna Jakarta Hajatan di tanggal 22 Juni," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Ini Alasan Bamus DPRD Bentuk Pansus Raperda Rencana Induk Transportasi

Ini Alasan Bamus DPRD Bentuk Pansus Raperda Rencana Induk Transportasi

Kamis, 12 Mei 2022 2073

Bamus DPRD DKI Sepakati Pembentukan Pansus Jakarta Pasca IKN

Bamus DPRD Sepakati Pembentukan Pansus Jakarta Pasca Perpindahan IKN

Rabu, 11 Mei 2022 3458

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285053

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks