Tertib Masker di Paseban Tindak 32 Pelanggar

Selasa, 26 Januari 2021 Reporter: Folmer Editor: Budhy Tristanto 1445

26 Warga di Paseban Terjaring Operasi Tertib Prokes

(Foto: Folmer)

Giat tertib masker yang dilakukan jajaran aparatur Kelurahan Paseban, Senen, Jakarta Pusat, berhasil menjaring 32 pelanggar, Selasa (26/1).

31 orang dikenakan sanksi kerja sosial menyapu jalanan

Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Kasatpol PP) Kelurahan Paseban, Yusuf mengatakan, dalam giat ini pihaknya bersama jajaran tiga pilar menyasar rumah makan, perkantoran, pasar dan taman.

"Enam warga tanpa masker terjaring di Pasar Paseban dan 26 di Taman Mencos," ucap Yusuf.

Dari 32 pelanggar tersebut, ungkap Yusuf, 31 orang dikenakan sanksi kerja sosial menyapu jalanan dengan memakai rompi pelanggar PSBB. Sedangkan satu pelanggar memilih bayar denda administrasi sebesar Rp250 ribu.

Dalam pengawasan di tempat usaha dan perkantoran, jelas Yusuf, pihaknya tidak menemukan adanya pelanggaran protokol kesehatan.  

"Pelaku usaha telah menerapkan 3M yakni memakai masker, menjaga jarak dan menyediakan tempat cuci tangan dengan hand sanitizer," pungkasnya.

BERITA TERKAIT
Satpol PP Jakpus Tindak Ribuan Pelanggar Prokes

Satpol PP Jakpus Tindak 9.144 Pelanggar PSBB

Senin, 25 Januari 2021 1540

 500 Personel Gabungan Monitor Malam Pergantian Tahun di Jakpus

500 Personel Gabungan Monitor Malam Pergantian Tahun di Jakpus

Kamis, 31 Desember 2020 1617

18 Pelanggar PSBB di Cipayung Disanksi Kerja Sosial

18 Warga Terjaring Operasi Tertib Masker di Cipayung

Jumat, 15 Januari 2021 2125

 24 Warga Terjaring Operasi Tibmask di Cilincing

24 Warga Terjaring Operasi Tibmask di Cilincing

Selasa, 05 Januari 2021 1655

 29 Warga di Tanah Seral di Sanksi Sosial

29 Pelanggar Protokol Kesehatan di Tanah Seral Disanksi

Rabu, 16 Desember 2020 1853

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469053

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307886

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284373

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260995

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196619

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks