Aktivitas Dermaga dan Pelabuhan Ditutup

Senin, 27 April 2020 Reporter: Suparni Editor: Budhy Tristanto 2395

Aktivitas Angkutan Laut di Seluruh Pelabuhan Kepulauan Seribu Ditutup Mulai Hari Ini

(Foto: Suparni)

Terkait dengan peneatapan zona merah di Kelurahan Pulau Tidung, Dinas Perhubungan DKI Jakarta, mulai Senin (27/4), menutup sementara aktivitas angkutan laut di seluruh dermaga dan pelabuhan di wilayah Kepulauan Seribu.

Kepulauan Seribu semua ditutup total untuk pergerakan penumpang

Kepala Unit Penyelenggara Pelabuhan Daerah (UPPD) I Dinas Perhubungan DKI Jakarta, Marlulitua mengatakan, mulai hari ini tidak ada lagi kapal yang boleh sandar di dermaga kecuali kapal yang mengangkut logistik berikut nakhoda dan ABK-nya.

"Saya minta perhatian seluruh kepala pelabuhan di Kepulauan Seribu untuk memperketat pengawasan," katanya.

Selain itu, lanjut Marlulitua, pihaknya juga meminta agar  petugas di pelabuhan meningkatkan koordinasi dengan lintas sektoral untuk sama-sama menjaga pergerakan dan aktivitas angkutan laut.

"Kepulauan Seribu semua ditutup total untuk pergerakan penumpang," tandasnya. 

BERITA TERKAIT
Terminal Kalideres Tutup Layanan Mudik

Terminal Kalideres Tutup Layanan Bus AKAP

Jumat, 24 April 2020 5288

Pelabuhan Kaliadem Perketat Akses Masuk Ke Kepulauan Seribu

Dermaga Kaliadem Perketat Akses Masuk ke Kepulauan Seribu

Kamis, 02 April 2020 3860

Pengawasan Ketat Diberlakukan di Pintu Masuk Kepulauan Seribu

Akses Keluar Masuk Kepulauan Seribu Diperketat

Senin, 16 Maret 2020 1898

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469035

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307799

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284355

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260978

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196601

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks