562 Usulan Dibahas di Musrenbang Kecamatan Kramat Jati

Selasa, 18 Februari 2020 Reporter: Nurito Editor: Erikyanri Maulana 1952

562 Usulan Dibahas di Musrenbang Kecamatan Kramat Jati

(Foto: Nurito)

Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Kecamatan Kramat Jati, Jakarta Timur digelar hari ini. Kegiatan yang dibuka Wali Kota Jakarta Timur, Muhammad Anwar ini membahas sebanyak 562 usulan dengan nilai anggaran sebesar Rp 151,6 miliar.

Saya masih lihat usulan fisik mendominasi,

Dikatakan Anwar, 562 usulan yang dibahas terdiri dari, 439 usulan fisik, 39 usulan non fisik, dan 84 usulan pengadaan barang.

"Saya masih lihat usulan fisik mendominasi. Karena itu saya meminta RW mengajukan usulan untuk kegiatan non fisik agar diperbanyak," ujar Anwar, Selasa (18/2).

Camat Kramat Jati, Eka Darmawan mengatakan, untuk usulan fisik, didominasi kegiatan terkait Dinas Sumber Daya Air yakni sebanyak 191 usulan. Kemudian Dinas Bina Marga sebanyak 103 usulan dan Dinas Perhubungan sebanyak 19 usulan.

BERITA TERKAIT
385 Usulan Dibahas di Kecamatan Pasar Rebo

Musrenbang Kecamatan Pasar Rebo Bahas 385 Usulan

Senin, 17 Februari 2020 1572

 53 Usulan Dibahas di Musrenbang Kelurahan Pinang Ranti

53 Usulan Dibahas di Musrenbang Kelurahan Pinang Ranti

Jumat, 14 Februari 2020 2485

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469456

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 309127

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261372

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196932

DKI Hapus Denda PKB Hingga 2 Agustus

DKI Hapus Denda PKB Hingga 2 Agustus

Jumat, 08 Juli 2016 194718

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks