Pisang Cavendish Dibudidayakan di RPTRA Melati Duri Pulo

Kamis, 30 Mei 2019 Reporter: Maulana Khamal Macharani Editor: Toni Riyanto 2641

Pisang Cavendish Dibudidayakan di RPTRA Melati Duri Pulo

(Foto: Maulana Khamal Macharani)

Pengelola Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) Melati Duri Pulo, Kelurahan Duri Pulo, Gambir, Jakarta Pusat, membudidayakan pisang jenis cavendish.

Kita sudah membudidayakan pisang cavendish dalam 14 pot berukuran 26 sentimeter,

Pengelola RPTRA Melati Duri Pulo, Fitri Yanti mengatakan, penanaman dilakukan atas arahan dari Suku Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan dan Pertanian Jakarta Pusat untuk menggunakan metode tanaman buah dalam pot (Tabulampot).

"Kita sudah membudidayakan pisang cavendish dalam 14 pot berukuran 26 sentimeter," ujarnya, Kamis (30/5).

Fitri menjelaskan, metode penamanan cukup mudah dilakukan yakni, menggunakan tanah dan kompos dua banding satu tanpa menggunakan pestisida maupun pupuk kimia. 

"Perawatan juga tidak sulit, tinggal menyiram saja hingga menghasilkan buah," terangnya.

Sementara, Kepala Seksi Bidang Pertanian Sudin KPKP Jakarta Pusat,  Sunarto menuturkan, pisang cavendish merupakan perpaduan anatara pisang kepok, pisang ambon dan pisang raja yang kaya akan manfaat. 

"Mudah-mudahan semakin banyak warga yang tertarik menggiatkan urban farming, baik sayuran maupun buah-buahan menggunakan metode yang sangat mudah dan murah," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Budidaya Jahe Merah Dalam Polybag dikembangkan RPTRA Rasela Indah

Jahe Merah Dibudidayakan di RPTRA Rasela Indah

Minggu, 14 April 2019 5397

Tanaman Obat Keluarga di RPTRA Mustika Cideng

RPTRA Mustika Cideng Ditanami Tanaman Obat Keluarga

Rabu, 17 April 2019 9852

RPTRA Kampung Pulo Asri Miliki 50 Jenis Toga

RPTRA Kampung Pulo Asri Miliki 50 Jenis Toga

Jumat, 26 April 2019 5904

Tanaman Obat Keluarga di RPTRA Mustika Cideng

RPTRA Mustika Cideng Ditanami Tanaman Obat Keluarga

Rabu, 17 April 2019 9852

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469044

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307862

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284368

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260989

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196614

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks