PT FSTJ Terima Kunjungan SMA Yasporbi

Senin, 15 April 2019 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Andry 8453

PT FSTJ Terima Kunjungan SMA Yasporbi

(Foto: Rudi Hermawan)

SMA Yasporbi Jakarta melakukan kunjungan studi ke fasilitas pabrik dan pergudangan milik PT Food Station Tjipinang Jaya (FSTJ) di Kompleks Pasar Induk Beras Cipinang, Jakarta Timur.

Kami ingin menyaksikan langsung bagaiamana proses pengolahan beras,

Rombongan yang terdiri dari 62 siswa-siswi dan empat guru pendamping ini diterima Kepala Bagian Produksi dan Pergudangan PT FSTJ, Endang Sundhara.

Wakil Kepala SMA Yasporbi, Roby Kurniawan mengatakan kunjungan dilakukan untuk melihat langsung proses pengolahan beras di pabrik yang dimiliki PT FSTJ.

“Kami ingin menyaksikan langsung bagaiamana proses pengolahan beras dari mulai awal sampai dimasukkan ke dalam kemasan,” ujarnya, Senin (15/4).

Kabag Produksi dan Pergudangan PT FSTJ, Endang Sundhara menyambut baik kunjungan studi yang dilakukan siswa-siswi SMA Yasporbi.

“Kunjungan ini bisa memberikan pengetahuan kepada siswa bahwa Jakarta ada pabrik penggilingan beras yang dimiliki BUMD DKI Jakarta, PT FSTJ," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Foodstation Kenalkan Ketahanan Pangan ke BI Perwakilan DKI Jakarta

PT FSTJ Terima Kunjungan BI Perwakilan DKI

Selasa, 02 April 2019 1828

PT FSTJ Kerja Sama Pasokan Susu UHT dengan PT Diamond

PT FSTJ Jalin Kerja Sama Pasokan Susu UHT

Jumat, 29 Maret 2019 2249

Food Station Kerjasama Dengan Gapoktan Karawang

PT FSTJ Jajaki Kerja Sama dengan Gapoktan Karawang

Selasa, 19 Maret 2019 6723

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469031

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307781

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284352

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260976

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196598

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks