PT FSTJ Jajaki Kerja Sama dengan Gapoktan Karawang

Selasa, 19 Maret 2019 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Andry 6722

Food Station Kerjasama Dengan Gapoktan Karawang

(Foto: Rudi Hermawan)

PT Food Station Tjipinang Jaya (FSTJ) tengah menjajaki kerja sama dengan Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) yang tergabung dalam program Demonstrasi Farming (Demfarm) Korporasi Petani di Karawang, Jawa Barat. 

Nanti ada tim kami juga yang ke sana untuk mengatur produksi

Demfarm merupakan program pembinaan Kementerian Pertanian (Kementan) yang diikuti Gapoktan dari desa Ciptamarga, Jayamekar,  Wedangasam, Kampung Sawah dan Jayakarta.

Kabag Pengadaan PT FSTJ, Ferry Fardiansyah Marzuki mengatakan, rencananya kerja sama ini, tak hanya fokus dalam pasokan gabah atau beras, tetapi juga penggunaan pabrik bersama-sama.

"Nanti ada tim kami juga yang ke sana untuk mengatur produksi, pengiriman, kemasan dan lain sebagainya," ujarnya, Selasa (19/3).

Ia menjelaskan, setiap kegiatan dari kerja sama ini akan diawasi Kementan selama lima tahun ke depan. Baik itu kegiatan pertanian hingga rencana pembangunan pabrik beras.

"Ditargetkan kerja sama ini sudah berjalan di bulan Mei 2019 nanti," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Food Station Gelar Bazar Murah di RPTRA Nirmala

PT FSTJ Gelar Bazar Murah di RPTRA Nirmala

Selasa, 19 Februari 2019 6431

TPID Papua dan Jayapura Studi Banding Ke PT FSTJ

TPID Papua dan Jayapura Studi Banding Ke PT FSTJ

Jumat, 01 Maret 2019 4470

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469027

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307751

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284351

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260974

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196595

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks