Pelayanan Terpadu Keliling di Pulau Untung Jawa Layani 76 Perizinan

Jumat, 12 April 2019 Reporter: Suparni Editor: F. Ekodhanto Purba 1464

 Pelayanan Terpadu Keliling di Pulau Untung Jawa, UP PTSP Layani 75 Perijinan

(Foto: Suparni)

Unit Pelaksana Pelayanan Terpadu Satu Pintu (UP PTSP) Kepulauan Seribu melakukan pelayanan Terpadu Keliling (PTK) di Kelurahan Pulau Untung Jawa, Kepulauan Seribu Selatan.

Kami libatkan seluruh UKPD dan instansi terkait seperti Sudin Dukcapil, BPN dan Kepolisian,

Kepala UP PTSP Kepulauan Seribu, Budi Ismanto mengatakan, Pelayanan Terpadu Keliling (PTK) kali ini pihaknya melayani 75 jenis perizinan.

"Ada 2 pas kecil kapal, 19 NPWP, 21 SKCK, 1 IUMK dan 1 SIUP," ujar Budi, Jumat (12/4).

Selanjutnya, sambung Budi, ada empat akta kelahiran, dua KTP elektronik, 11 KK, lima Kartu Identitas Anak (KIA), dua PM, satu SKCK, dua PBB, satu IMB, satu kartu pencari kerja, satu pengukuran tanah, dan dua konsultasi pertanian.

"Kami libatkan seluruh UKPD dan instansi terkait seperti Sudin Dukcapil, BPN dan Kepolisian," tandasnya.

Rencananya kegiatan serupa juga akan digelar di Kelurahan Pulau Pari, Kepulauan Seribu Selatan pada 24 April mendatang.

Pihak kelurahan diminta membantu menyosialisasikan agar warga menyiapkan berkas-berkas yang akan diajukan dalam mengurus perizinan nanti.

BERITA TERKAIT
Ribuan Warga Meriahkan HBKB di Sukapura

UP PTSP Pulau Tidung Terbitkan Tujuh SIPB

Minggu, 07 April 2019 1507

 UP PTSP Kepulauan Seribu Gelar Pelayanan Terpadu Keliling di Pulau Tidung

UP PTSP Kepulauan Seribu Gelar Pelayanan Terpadu Keliling di Pulau Tidung

Selasa, 26 Maret 2019 1532

UP PTSP Kepulauan Seribu Terbitkan 691 IUMK Sepanjang tahun 2018

2018, UP PTSP Kepulauan Seribu Terbitkan 691 IUMK

Sabtu, 02 Maret 2019 1833

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks