Anies Minta Semua Sekolah Waspada DBD

Jumat, 25 Januari 2019 Reporter: Mustaqim Amna Editor: Toni Riyanto 1868

Anies Minta Semua Sekolah Waspada DBD

(Foto: doc)

Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan meminta agar semua sekolah di Ibukota mewaspadai demam berdarah denggue (DBD). Sebab, saat ini sudah memasuki musim hujan.

Lakukan langkah antisipatif dan preventif

"Semua sekolah saya intruksikan untuk melakukan langkah antisipatif dan preventif terhadap protensi kasus DBD," ujarnya, di Balai Kota DKI Jakarta, Kamis (24/1).

Menurutnya, jika ada genangan di sekolah harus segera ditindaklanjuti supaya tidak menjadi tempat berkembang biak nyamuk aedes aegypti yang menyebabkan penyakit DBD.

"Ini penting, sebab dari kasus yang ditemukan umumnya adalah usia anak-anak antara 13 hingga 15 tahun," terangnya.

Anies menambahkan, dirinya tengah menyiapkan Instruksi Gubernur berkaitan dengan DBD agar penanganannya di sekolah-sekolah dapat berjalan efektif.

"Sekaligus kita jelaskan semua langkah-langkah yang diperlukan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Dinas Kesehatan-BMKG Jajaki Kerja Sama Cegah DBD

Dinas Kesehatan-BMKG Jajaki Kerja Sama Cegah DBD

Senin, 14 Januari 2019 1903

Kecamatan Pasar Minggu Tingkatkan PSN

Pelaksanaan PSN di Pasar Minggu Ditingkatkan

Kamis, 24 Januari 2019 2471

Curah Hujan Meningkat, Dewan Gencar Sosialisasikan Bahaya DBD ke Warga DKI

DPRD Ikut Berperan Aktif Sosialisasikan Bahaya DBD

Senin, 21 Januari 2019 1552

Dinkes Imbau Warga Waspadai DBD

Dinkes Imbau Warga Waspadai DBD

Minggu, 20 Januari 2019 3859

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307242

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks