Halal Fair 2018 Digelar di Masjid Cut Mutia

Jumat, 28 September 2018 Reporter: Suparni Editor: Andry 3364

 Irwandi Buka Halal Fair 2018 di Masjid Cut Mutia

(Foto: Suparni)

Wakil Wali Kota Jakarta Pusat, Irwandi membuka pameran produk Halal Fair kedua di halaman Masjid Cut Mutia, Menteng.

Semoga kegiatan ini membawa dampak positif semakin pedulinya masyarakat

Bazar yang digelar mulai 28-30 September tersebut diikuti puluhan Usaha Kecil Menengah (UKM).

"Semoga kegiatan ini membawa dampak positif semakin pedulinya masyarakat terhadap kehalalan suatu produk," ujar Irwandi di lokasi, Jumat (28/9).

Ia juga berharap Halal Fair ini bukan sebagai ajang sosialisasi dan promosi. Namun juga sebagai edukasi bagi pelaku UKM dalam memperoleh sertifikasi produk halal.

Ketua Panitia Acara Halal Fair, Ahmad Zaelani menjelasakan, acara ini diramaikan 30 stand UKM mulai dari produk kosmetik, kuliner, fesyen, travel dan rumahan.

"Mudah-mudahan produk halal semakin maju dan berkembang," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Askesra Buka MUI Halal Fair 2017

Halal Fair 2017 Resmi Dibuka

Jumat, 09 Juni 2017 1900

Dinas PE Berikan Sertifikat Halal ke 100 IKM

100 IKM di DKI Tersertifikasi Halal dan SNI

Jumat, 13 Januari 2017 5916

Wagub Dukung Halal Destination di DKI

Wagub Dukung Destinasi Halal di Jakarta

Kamis, 01 Februari 2018 1331

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469061

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307916

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284376

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261012

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196622

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks