Dewan Setujui Usulan Dana PMD Dua BUMD Pangan

Rabu, 19 September 2018 Reporter: Adriana Megawati Editor: Andry 2203

Dewan Setujui Usulan Dana PMD Dua BUMD Pangan

(Foto: Punto Likmiardi)

Badan Anggaran (Banggar) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta menyetujui pengajuan dana Penyertaan Modal Daerah (PMD) dua Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) yang bergerak di sektor pangan.

Tadi yang sudah disetujui BUMD Perumda Pasar Jaya dan Dharma Jaya

Wakil Ketua Banggar DPRD DKI Jakarta, Triwisaksana mengatakan, dana PMD dua BUMD yang telah disetujui masing-masing Perumda Pasar Jaya dan PD Dharma Jaya.

"Tadi yang sudah disetujui BUMD Perumda Pasar Jaya dan Dharma Jaya. Karena untuk memperkuat stok daging sapi dan pasar," ujar pria yang akrab disapa Sani ini, Selasa (18/9).

Sani menyebutkan, usulan dana PMD untuk Perumda Pasar Jaya yang disetujui Banggar DPRD DKI Jakarta sebesar Rp 166 miliar. Sementara PMD untuk Dharma Jaya ditetapkan sebesar Rp 79 miliar.

"Kita tambah modalnya dan kita juga minta pasar lebih ditingkatkan lagi Begitu pula dengan daging sapi," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pasar Jaya-Puskopas akan Jalin Kerja Sama Program Pasar Murah

PD Pasar Jaya Jalin Kerja Sama Program Pasar Murah

Sabtu, 19 Mei 2018 2887

BUMD DKI Ditargetkan Bisa Kuasai 30 Persen Pangan

BUMD DKI Ditargetkan Kuasai 30 Persen Pangan

Selasa, 05 Desember 2017 1913

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469042

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307846

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284366

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260986

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196610

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks