Dewan Dorong Penataan Trotoar Sudirman-Thamrin Selesai Tepat Waktu

Rabu, 07 Maret 2018 Reporter: Adriana Megawati Editor: Andry 1234

Dewan dukung Pemprov segera selesaikan penataan trotoar di jalur protokol

(Foto: doc)

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) DKI Jakarta mendorong penataan trotoar Jalan Sudirman-MH Thamrin diselesaikan tepat waktu atau sebelum perhelatan Asian Games pada Agustus 2018 mendatang.

Kita mendukung program ini. Tapi harus diukur juga waktunya. Kita berharap saat Asian Games sudah rapi semua

"Kita mendukung program ini. Tapi harus diukur juga waktunya. Kita berharap saat Asian Games sudah rapi semua," ujar Abdurahman Suhaimi, Wakil Ketua Komisi D DPRD DKI Jakarta, Rabu (7/3).

Suhaimi juga mengingatkan trotoar yang dibangun ulang tersebut harus mengedepankan apsek keselamatan pekerja. Pihaknya mendukung trotoar di jalan prokol ini dihiasi dengan Walk Of Fame para atlet olahraga berprestasi.

"Bagus, justru itu baik. Kan untuk membenahi Jakarta menyambut Asian Games. Trotoar DKI harus cantik," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Penataan Trotoar Sudirman-Thamrin Ditarget Rampung Sebelum Asian Games

Penataan Trotoar Sudirman-Thamrin Ditarget Rampung Sebelum Asian Games

Selasa, 06 Maret 2018 2862

 Flyover Bintaro Dilengkapi dengan Trotoar

Flyover Bintaro Permai Dilengkapi Trotoar

Selasa, 06 Maret 2018 3137

Dewan Dorong Penyediaan RTH Melalui Penyerapan Anggaran

Dewan Dukung Pemprov Perbanyak RTH dan RTB di Ibukota

Jumat, 02 Maret 2018 1070

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307243

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks