Sudin Perhubungan Jaksel Tindak 13.087 Kendaraan Selama 2017

Kamis, 04 Januari 2018 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: F. Ekodhanto Purba 2410

Januari-Desember, 13.087 Kendaraan Ditertibkan di Jaksel

(Foto: doc)

Selama Januari-Desember 2017, sebanyak 13.087 kendaraan ditertibkan Suku Dinas (Sudin) Perhubungan Jakarta Selatan.

Penertiban kendaraan tersebut dilakukan di 10 kecamatan yang ada di Jakarta Selatan

"Penertiban kendaraan tersebut dilakukan di 10 kecamatan yang ada di Jakarta Selatan" ujar Christianto, Kepala Sudin Perhubungan Jakarta Selatan, Kamis (4/1).

Ia menambahkan, untuk rincian kendaraan yang ditertibkan, antara lain 3.222 kendaran diderek karena parkir liar, tilang Dishub 5.166 kendaraan, stop operasi 1.134 kendaraan, OCP cabut pentil 1.340 kendaraan roda empat dan 2.225 kendaraan roda dua.

"Penertiban akan terus kami lakukan untuk memberikan kenyamanan masyarakat dan mengurangi simpul kemacetan karena parkir sembarangan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 50 Petugas Gabungan Gelar Razia Kendaraan Penunggak Pajak

Razia Pajak Kendaraan di Jakut Berhasil Tagih Penunggak Rp 21 Juta

Kamis, 07 Desember 2017 2286

Sanksi Denda Pajak Kendaraan Bermotor Dihapus Hingga 23 Desember

Sanksi Denda Pajak Kendaraan Bermotor Dihapus hingga 23 Desember

Rabu, 29 November 2017 3843

Razia Pajak Kendaraan, 358 Kendaraan Ditertibkan di Jaksel

358 Penunggak Pajak Kendaraan Ditindak di Jaksel

Rabu, 06 Desember 2017 1937

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285054

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks