Pemprov DKI akan Libatkan Swasta Bangun Infrastruktur

Kamis, 09 November 2017 Reporter: Aldi Geri Lumban Tobing Editor: Toni Riyanto 1851

Pemprov DKI akan Libatkan Swasta Bangun Infrastruktur

(Foto: Punto Likmiardi)

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta akan melibatkan pihak swasta untuk membangun infrastruktur di Ibukota melalui skema kerja sama public private partnership atau kemitraan antara pemerintah dan swasta.

Kita bisa melibatkan swasta untuk ikut sama-sama membangun infrastruktur di DKI

Wakil Gubernur DKI Jakarta, Sandiaga Uno menuturkan, nilai Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) jumlahnya terbatas. Untuk itu, dalam lima tahun mendatang pihak swasta akan dilibatkan dalam pembangunan infrastruktur.

"Kita bisa melibatkan swasta untuk ikut sama-sama membangun infrastruktur di DKI. Ini salah satu potensi yang bisa kita pergunakan karena selama ini hanya berkisar di BUMN dan BUMD," kata Sandi, saat menghadiri acara Indonesia Infrastructure Week di Assembly Hall JCC, Jakarta Pusat, Kamis (9/11).

Ia memastikan, alokasi anggaran untuk infrastruktur pada APBD Tahun Anggaran (TA) 2018 digunakan untuk akselerasi pembangunan di Jakarta. Terutama, untuk persiapan perhelatan akbar Asian Games XVIII.

"Salah satu yang menjadi concern kami adalah peningkatan infrastruktur yang lebih baik ke depan, terutama untuk Asian Games," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pemprov DKI Pastikan Bangun Stadion di Taman BMW

Pemprov DKI Pastikan Bangun Stadion di Taman BMW

Kamis, 09 November 2017 11798

Sandi Minta Kontraktor Kedepankan Aspek Keamanan dan Keselamatan

Pengerjaan Infrastruktur Diminta Utamakan Faktor Keamanan dan Keselamatan

Senin, 06 November 2017 1988

Pembangunan FO dan UP Perlintasan Sebidang Minimalisir Persoalan Lalulintas

Pembangunan Flyover dan Underpass Terus Dikebut

Jumat, 03 November 2017 3041

Anies Minta Semua Proyek Infrastruktur Miliki Amdal Lalin

Anies Minta Semua Proyek Infrastruktur Miliki Amdal Lalin

Rabu, 01 November 2017 2367

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469056

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307897

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284375

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260996

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196620

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks