Anies Minta Semua Proyek Infrastruktur Miliki Amdal Lalin

Rabu, 01 November 2017 Reporter: Erna Martiyanti Editor: Andry 2368

Anies Minta Semua Proyek Infrastruktur Miliki Amdal Lalin

(Foto: Reza Hapiz)

Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan meminta seluruh proyek infrastruktur di Ibukota ke depannya harus memiliki Analisis Mengenai Dampak Lingkungan dan Lalu Lintas (Amdal Lalin) sebelum pekerjaan dimulai.

Kami memiliki komitmen, semua proyek infrastruktur ke depan harus memiliki Amdal Lalin sebelum mulai dikerjakan

"Kami memiliki komitmen, semua proyek infrastruktur ke depan harus memiliki Amdal Lalin sebelum mulai dikerjakan," ujarnya di Balai Kota DKI Jakarta, Rabu (1/11).

Menurut Anies, sistem tata kelola yang baik harus dijalankan di DKI Jakarta agar pembangunan yang berlangsung tidak merugikan masyarakat.

"Menurut aturan Amdal Lalin dulu baru IMB, kemudian proyek baru berjalan. Yang akan datang semua harus mengikuti prosedur ini," tegasnya.

Anies menyebutkan, di Ibukota, ada sejumlah proyek infrastruktur yang belum memiliki Amdal Lalin. Hal itu mengakibatkan kemacetan yang cukup parah di sekitar lokasi proyek.

"Itu akan kami evaluasi, akan kami cek semua. Tata kelola itu harus dilaksanakan karena bagian dari akuntabilitas," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Sekitar 600 Personel Amankan Prosesi Penyambutan di Balai Kota

600 Personel Gabungan Disiagakan di Balai Kota

Senin, 16 Oktober 2017 1904

Sudinhub Jaksel Bakal Rekayasa Lalin di Jalan Mampang

Sudinhub Jaksel Bakal Rekayasa Lalin di Jl Mampang Prapatan

Rabu, 13 September 2017 2250

Penataan Lalin akan Dilakukan di Kawasan Stasiun Tanah Abang

Penataan Lalin akan Dilakukan di Kawasan Stasiun Tanah Abang

Minggu, 30 Juli 2017 2528

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469057

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307902

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284376

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260999

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196622

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks