Anies Tegaskan akan Perhatikan Pembinaan Aparatur Pemprov DKI

Sabtu, 21 Oktober 2017 Reporter: Budhi Firmansyah Surapati Editor: Budhy Tristanto 3936

 Anies Tegaskan akan Perhatikan Pembinaan Aparatur Pemprov DKI

(Foto: Budhi Firmansyah Surapati)

Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan mengatakan, akan melakukan pembinaan untuk mengembangkan potensi dan karier Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan pemprov.

 ASN harus dibina dan dikembangkan

"Aparatur sipil adalah instrumen paling mendasar melaksanakan semua program. Dan ASN harus dibina serta dikembangkan," ujarnya, saat bertatap muka dengan ASN Pemprov DKI dalam kegiatan Tea Walk Korpri tingkat provinsi bersama Wakil Gubernur Sandiaga Uno, Sabtu (21/10) di puncak, Jawa Barat.

Nantinya, Anies juga mengaku akan memperhatikan pengembangan organisasi pegawai negeri sipil dengan berbagai kegiatannya.

"Perhatikan itu termasuk pengembangan karir dan kompetensi. Serta kegiatan untuk meningkatkan soliditas dan solidaritas seperti ini," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Anies Pastikan akan Segera Lakukan Pengerukan Kali Sarua

Anies Pastikan Kali Sarua Segera Dikeruk

Jumat, 20 Oktober 2017 2711

Anies Perintahkan Wali Kota Jaksel Eksekusi Sisa Lahan MRT

Anies Tinjau Proyek MRT di Fatmawati

Jumat, 20 Oktober 2017 9851

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469449

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 309115

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261368

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196926

DKI Hapus Denda PKB Hingga 2 Agustus

DKI Hapus Denda PKB Hingga 2 Agustus

Jumat, 08 Juli 2016 194712

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks