Revisi RTRW 2030 Diprediksi Selesai September 2018

Jumat, 25 Agustus 2017 Reporter: Suriaman Panjaitan Editor: Toni Riyanto 2876

RTRW Jakarta 2030 Diminta Direvisi

(Foto: Suriaman Panjaitan)

Proses revisi Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) tahun 2030 diprediksi akan rampung pada September 2018.

Apa yang ada di RPJMD juga akan masuk dalam RTRW

Deputi Gubernur Bidang Tata Ruang dan Lingkungan Hidup, Oswar Muadzin Mungkasa menuturkan, Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta sudah mendapatkan masukan untuk dilakukannya revisi RTRW.

"Diperkirakan revisi RTRW selesai September," kata Oswar usai berlangsungnya focus group discussion (FGD) terkait peninjauan kembali RTRW tahun 2030, di Balai Kota DKI Jakarta, Jumat (25/8).

Ia menambahkan, untuk Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) DKI Jakarta 2018-2022 kemungkinan akan disahkan April tahun depan.

"Apa yang ada di RPJMD juga akan masuk dalam RTRW. Ini supaya tidak kejar-kejaran," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pembahasan Raperda RTRW Bawah Tanah Libatkan Pakar Perkotaan

Pembahasan Raperda RTRW Bawah Tanah Libatkan Pakar Perkotaan

Selasa, 20 September 2016 7004

DPRD DKI Godok Raperda Ruang Bawah Tanah

DPRD DKI Godok Raperda Ruang Bawah Tanah

Selasa, 13 September 2016 4232

Pemprov DKI Gelar FGD Peninjauan Kembali RTRW 2030

Pemprov DKI Gelar FGD Peninjauan Kembali RTRW 2030

Jumat, 25 Agustus 2017 3018

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469035

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307797

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284354

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260978

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196600

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks