Dewan Kabupaten Indragiri Hulu Kunker ke DPRD DKI

Jumat, 04 Agustus 2017 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: F. Ekodhanto Purba 2142

Anggota DPRD Indra Giri Hulu Kunjungi Kantor DPRD DKI Jakarta

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Indragiri Hulu, Riau melakukan kunjungan kerja (kunker) ke DPRD DKI Jakarta.

Kami ingin mendapatkan masukan perihal sinkronisasi kerja antara Dewan, Sekwan dan B amus

Wakil Ketua DPRD Kabupaten Indragiri Hulu, Sumini mengatakan, kunker dilakukan untuk mendapatkan masukan sinkronisasi kerja dan fungsi sekretaris dewan (Sekwan) dan badan musyawarah (Bamus).

"Kami ingin mendapatkan masukan perihal sinkronisasi kerja antara Dewan, Sekwan dan Bamus, agar setiap kegiatan yang kami lakukan ke depannya bisa berjalan dengan baik dan sesuai aturan," ujarnya, Jumat (4/8).

Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta, Mohammad Taufik menuturkan, pihaknya berpedoman pada PP No 18 Tahun 2017, tentang Hak Keuangan, Administrasi Pimpinan dan Anggota DPRD.

Ditambahkan Taufik, keberadaan Bamus penting karena merupakan pintu pertama masuknya kegiatan-kegiatan yang akan dilakukan anggota dewan untuk merumuskan penting tidaknya kegiatan dilakukan.

Di DKI Jakarta, sambung Taufik, tugas Sekwan melayani anggota dewan.

"Artinya harus ada kekompakan antara Bamus dan Sekwan hingga semua dapat berjalan baik dan lancar," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Jokowi Dijadwalkan Akan Hadiri Lebaran Betawi

Jokowi Dijadwalkan Hadiri Lebaran Betawi

Selasa, 25 Juli 2017 5565

DPRD akan Pelajari Pengelolaan Tiket MRT di Hong Kong

DPRD akan Pelajari Pola Subsidi Tiket MRT di Hong Kong

Jumat, 14 Juli 2017 1928

DPRD akan Pertajam Analisa Revitalisasi Muara Angke

DPRD DKI Agendakan Kunker ke Probolinggo dan Batam

Rabu, 05 Juli 2017 1405

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469056

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307897

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284375

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260996

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196620

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks