Stok Darah PMI DKI Aman

Senin, 08 Mei 2017 Reporter: Aldi Geri Lumban Tobing Editor: Toni Riyanto 2577

Stok Darah PMI DKI Aman

(Foto: Istimewa)

Persediaan atau stok darah di PMI DKI Jakarta masih mencukupi. Setiap hari, PMI DKI menyiapkan sekitar 1.300 kantong darah.

Dipastikan, semua golongan darah saat ini masih tersedia

Ketua PMI Provinsi DKI Jakarta, Muhammad Ali Reza mengatakan, jumlah stok darah memang tidak selalu stabil. Sebab, PMI juga melakukan seleksi kondisi dan kualitas darah yang diterima dari pendonor.

"Dipastikan, semua golongan darah saat ini masih tersedia," ujar Ali, di Gedung PMI, Jakarta Pusat, Senin (8/5).

Ia menambahkan, PMI DKI Jakarta akan bekerja sama dengan beberapa instansi pemerintah untuk menyelenggarakan donor darah saat bulan puasa nanti. Selain itu, PMI juga akan mengembangkan Unit Transfusi Darah (UTD) dengan memperbanyak sub unit di lima wilayah kota dan Kabupaten Kepulauan Seribu.

Menurutnya, saat ini program itu baru berjalan di Jakarta Utara dan Jakarta Barat. Sementara, di wilayah lainnya belum berjalan.

"Contoh, seperti UTD di Kramat nanti kita akan sub unit yang ada di bawah naungan Pemprov DKI Jakarta. Sehingga, seluruh wilayah akan memiliki UTD," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Pengurus PMI DKI Masa Bakti 2017-2022 Dikukuhkan

Pengurus PMI DKI Masa Bakti 2017-2022 Dilantik

Senin, 08 Mei 2017 4554

 Plt Gubernur Nilai Kinerja PMI DKI Terus Meningkat

Plt Gubernur Nilai Kinerja PMI DKI Terus Meningkat

Selasa, 11 April 2017 3128

Penerimaan Bulan Dana PMI DKI Jakarta Melonjak 95 Persen

Penerimaan Bulan Dana PMI DKI Jakarta Melonjak 95 Persen

Selasa, 21 Maret 2017 5112

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469042

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307841

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284365

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260986

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196610

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks