Jakpus Targetkan Penambahan 300 Bank Sampah di 2017

Sabtu, 18 Maret 2017 Reporter: Jhon Syah Putra Kaban Editor: Toni Riyanto 6606

Jakpus Targetkan Penambahan 300 Bank Sampah di 2017

(Foto: doc)

Kepala Suku Dinas Lingkungan Hidup Jakarta Pusat, Marsigit menargetkan penambahan 300 bank sampah di tahun 2017.

Keberadaan bank sampah akan terus diperbanyak, idealnya ada di tiap RW

"Keberadaan bank sampah akan terus diperbanyak, idealnya ada di tiap RW," kata Marsigit, Sabtu (18/3).

Ia menambahkan, saat ini di Jakarta Pusat sudah ada 400 bank sampah yang mampu mereduksi 1.600 meter kubik sampah bernilai ekonomis setiap harinya.

Menurutnya, kalau masyarakat mau melakukan pemilihan sejak dini, tentu sampah yang dibuang ke Tempat Pengolahan Sampah Terpadu (TPST) Bantar Gebang akan semakin berkurang.

"Kita akan tingkatkan sosialisasi agar di kawasan permukiman, sekolah dan kantor pemerintahan juga memiliki bank sampah," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Bank Sampah Terminal Kampung Rambutan Produksi 800 Kilogram Kompos

Bank Sampah Kampung Rambutan Produksi 800 Kilogram Kompos

Rabu, 15 Maret 2017 4913

Bank Sampah di Kelapa Gading Barat Butuh Gerobak Motor

Bank Sampah di Kelapa Gading Barat Butuh Gerobak Motor

Senin, 13 Maret 2017 5454

Pembangunan ITF Sunter akan Direalisasikan Tahun Ini

Pembangunan ITF Sunter akan Direalisasikan Tahun Ini

Selasa, 14 Maret 2017 4746

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469045

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307864

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284370

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260991

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196615

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks