DPRD Minta Kebijakan Peraturan Zonasi Bagi UMKM

Kamis, 26 Januari 2017 Reporter: Jhon Syah Putra Kaban Editor: Toni Riyanto 3601

Pelaku UKM Diminta Dimudahkan Dalam Peraturan Zonasi.

(Foto: Ilustrasi)

Ketua Komisi B DPRD DKI Jakarta, Tubagus Arif meminta dinas terkait agar mempermudah perizinan bagi pelaku usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM). Pasalnya, banyak pelaku UMKM mengeluhkan sulitnya mengurus perizinan karena lokasi usaha mereka tidak sesuai zonasi.

Kalau pelaku usaha mikro tidak mencemari lingkungan, itu perlu ada pertimbangan khusus

"Kalau pelaku usaha mikro tidak mencemari lingkungan, itu perlu ada pertimbangan khusus. Jadi jangan karena tidak sesuai zonasi semua izin usaha tidak dikeluarkan," ujarnya, Kamis (26/1).

Ia menambahkan, permasalahan ini akan menjadi salah satu prioritas yang akan dibahas dalam perubahan Perda Rencana Detail Tata Ruang dan Peraturan Zonasi.

Menurut Tubagus, sudah seharusnya pemerintah memberikan perhatian lebih dan membantu industri kecil atau industri rumahan agar bisa berkembang.

"Peraturan zonasi jangan sampai mematikan industri-industri kecil," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Izin Domisili Sesuai Zonasi Diminta Dikaji Ulang

Dewan Minta Izin Domisili Sesuai Zonasi Dikaji

Rabu, 24 Agustus 2016 5147

Jaksel Dorong Pelaku UMKM Ikut Amnesty Pajak

Pelaku UMKM Didorong Ikut Tax Amnesty

Kamis, 24 November 2016 4185

 Penggiat UMKM Pulau Seribu Tingkatkan Pendapatan Per Kapita

Penggiat UMKM Pulau Seribu Tingkatkan Pendapatan Per Kapita

Senin, 26 September 2016 5029

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285054

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks