Seorang ODMK Diamankan Petugas di Menteng

Kamis, 20 Oktober 2016 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Rio Sandiputra 3483

Meresahkan Seorang ODMK di Menteng Diamankan

(Foto: Rudi Hermawan)

Suku Dinas Sosial Jakarta Pusat mengamankan Jabrik (40) Orang Dengan Masalah Kejiwaan (ODMK) di Jalan Penataran Proklamasi, Kelurahan Menteng. Ia dianggap meresahkan oleh masyarakat sekitar.

Kadang apabila datang penyakit kejiwannya suka melempari orang-orang dan juga mobil yang melintas

Kepala Suku Dinas Sosial Jakarta Pusat, Susana Budi Susilowati mengatakan, pria tersebut kerap berlaku membahayakan warga sekitar maupun yang melintas.

"Kadang apabila datang penyakit kejiwannya suka melempari orang-orang dan juga mobil yang melintas. Jabrik juga suka membawa senjata tajam jenis golok," kata Susan, Kamis (20/10).

Dikatakan Susan, menurut keterangan warga sekitar Jabrik sudah lama tinggal di bawah Fly Over kereta api dan petugas melakukan penjangkauan setelah menerima laporan dari masyarakat.

"Saat diamankan petugas tidak mendapati senjata tajam. Sekarang sudah berada di Panti Sosial Bina Insan Bangun Daya Kedoya, Jakarta Barat," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Pengemis Modus Pincang di Amankan di Johar Baru

Petugas Jaring Pengemis Modus Pincang di Johar Baru

Rabu, 19 Oktober 2016 3815

Pengemis Modus Disabilitas di Jangkau P3S Jakpus


Pengemis Modus Disabilitas Diamankan

Minggu, 05 Juni 2016 6965

Januari-Maret, 899 PMKS Terjaring di Jakpus

Januari-Maret, 899 PMKS Terjaring di Jakpus

Kamis, 31 Maret 2016 2731

Walikota Sidak Kesiapan Logistik Banjir

Logistik Banjir Jakpus Siap Didistribusikan

Rabu, 02 Desember 2015 3001

 Enam PMKS Terjaring Petugas di Kawasan Cempaka Putih

Jakpus Gencarkan Penertiban PMKS di Jam Sibuk

Senin, 18 Juli 2016 5144

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283953

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks