11 Kendaraan di Jaktim Ditindak

Selasa, 20 September 2016 Reporter: Nurito Editor: Rio Sandiputra 2809

11 Kendaraan Terjaring Razia Gabungan

(Foto: Nurito)

Suku Dinas Perhubungan dan Transportasi Jakarta Timur melakukan penindakan terhadap 11 kendaraan yang terparkir liar di Jalan Haji Naman dan Jalan Raya Pondok Kelapa.

Ini tindak lanjut dari laporan masyarakat melalui aplikasi Qlue. Ada 11 kendaraan yang kita tindak dalam penertiban terpadu di wilayah Pondok Kelapa

"Ini tindak lanjut dari laporan masyarakat melalui aplikasi Qlue. Ada 11 kendaraan yang kita tindak dalam penertiban terpadu di wilayah Pondok Kelapa," ujar Ismanto, Kepala Suku Dinas Perhubungan dan Transportasi Jakarta Timur, Selasa (20/9).

Disebutkan, di Jalan Naman, petugas menderek tiga mobil dan menilang empat mobil. Bahkan satu mobil dicabut pentilnya lantaran parkir di pinggir jalan. Sedangkan di Jalan Raya Pondok Kelapa, petugas menderek empat mobil yang parkir di pinggir jalan.

Dalam penertiban kali ini dikerahkan 100 petugas gabungan Sudinhubtrans, Satpol PP, Polisi dan juga TNI.

BERITA TERKAIT
Puluhan Kendaraan dan Gerobak PKL di Senen Ditertibkan

Puluhan Kendaraan dan Gerobak PKL di Senen Ditertibkan

Rabu, 27 Juli 2016 3208

90 Persen Pembayaran Parkir Elektronik Gunakan Kartu Jukir

90 Persen Pembayaran Parkir Elektronik Gunakan Kartu Jukir

Selasa, 20 September 2016 2890

Parkir Meter Jalan Sabang Rawan Penyelewengan

Parkir Elektronik di Jl H Agus Salim Tak Efektif

Selasa, 20 September 2016 4715

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283953

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks