Puluhan Botol Miras di Karet Kuningan Disita

Kamis, 30 Juni 2016 Reporter: Aldi Geri Lumban Tobing Editor: Budhi Firmansyah Surapati 4187

 Sebuah Warung di Gang Dogol Kedapatan Jual Miras

(Foto: Aldi Geri Lumban Tobing)

Petugas Satpol PP melakukan operasi miras di Gang Dogol, Jalan Prof Dr Satrio, Kelurahan Karet Kuningan, Setiabudi. Hasilnya, petugas menyita sebanyak dua dus minuman keras (miras) berisi 20 botol siap jual di salah satu rumah yang dijadikan warung.

Itu warung plus rumah tinggal. Mereka jualnya sembunyi-sembunyi. Botol mereka timbun di sebuah lapak dekat warung

Camat Setiabudi, Dian Erlangga mengatakan, operasi digelar menindaklanjuti laporan warga tentang peredaran miras marak di lingkungannya. Setelah dilakukan operasi, benar ditemui miras yang terdiri dari anggur hitam, bir dan anggur merah di salah satu rumah yang dijadikan warung.

"Itu warung plus rumah tinggal. Mereka jualnya sembunyi-sembunyi. Botol mereka timbun di sebuah lapak dekat warung," kata Kamis (30/6).

Dikatakan Dian, pemilik warung memang dikenal warga kerap menjual miras dan sudah berlangsung cukup lama. Maka itu, apabila masih kedapatan menjual miras pihaknya akan menereapkan sanksi tegas.

"Sanksinya akan dibongkar. Lapak-lapak di jalan itu memang mau dibongkar," tandasnya.

BERITA TERKAIT
90 Botol Miras Disita di Menteng

90 Botol Miras Disita di Menteng

Kamis, 30 Juni 2016 3051

Polisi Grebek Warung Miras Oplosan

Warung Miras Oplosan di Kelurahan Tengah Digerebek

Selasa, 31 Mei 2016 3989

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469039

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307820

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284359

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260980

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196604

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks