Puluhan Pohon di Gunung Sahari Ditebang

Senin, 30 Juni 2014 Reporter: Andry Editor: Dunih 4122

Pohon ditebang

(Foto: Andry)

Proyek Jakarta Emergency Dredging Iniciatives (JEDI) di ruas Jalan Gunung Sahari Raya, Kartini, Sawah Besar, Jakarta Pusat, terus dikebut Dinas Pekerjaan Umum (DPU) DKI. Saat ini, sekitar puluhan pohon di lokasi tersebut sudah ditebang untuk proyek penanggulangan banjir. Sebab, selama ini kawasan Gunung Sahari merupakan salah satu lokasi rawan banjir yang menjadi perhatian Pemprov DKI.

Katanya buat proyek JEDI, kira-kira sudah seminggu lalu ditebang

Solihin (42), warga sekitar mengatakan, pohon-pohon itu ditebang petugas Dinas Pertamanan dan Pemakaman DKI sejak seminggu lalu. Padahal, ia berharap pohon itu tidak ditebang, karena membuat wilayah sekitar yang tadinya teduh menjadi gersang.

"Katanya buat proyek JEDI, kira-kira sudah seminggu lalu ditebang," terangnya, Senin (30/6).

Kepala Dinas Pertamanan dan Pemakaman DKI, Nandar Sunandar mengakui, jika ada beberapa pohon peneduh di Jalan Gunung Sahari Raya yang terkena proyek JEDI.

"Iya memang ada pohon yang ditebang karena proyek itu, cuma jumlahnya saya kurang hafal," terangnya.

Menurut Nandar, pohon-pohon peneduh itu terpaksa ditebang untuk kepentingan yang lebih besar. Kebijakan tersebut tak berbeda jauh dengan penebangan pohon dalam pembangunan proyek Mass Rapid Transit (MRT).

"Pohon itu ditebang demi kepentingan yang lebih besar, sama seperti saat pembangunan proyek MRT," singkatnya.

BERITA TERKAIT
Marka Jalan Banyak Tertutup Pohon

Pohon Rindang Tutupi Rambu Lalu Lintas

Jumat, 20 Juni 2014 4674

Kepala Seksi Jalur Sudin Pertamanan Jakarta Barat, Kadirun mengatakan bahwa penopingan pohon sepanja

Rawan Tumbang, 1.995 Pohon Dipangkas di Jakbar

Rabu, 11 Juni 2014 3714

Kopaja 620 Tabrak Pohon, 6 Penumpang Luka-luka

Kopaja 620 Tabrak Pohon, 6 Penumpang Luka-luka

Senin, 09 Juni 2014 4002

Marka Jalan Banyak Tertutup Pohon

Rambu dan Marka Jalan di Jaktim Tertutup Pohon

Rabu, 18 Juni 2014 4185

taman anak anak

Taman Layak Anak di Jakpus Masih Tunggu Proses Lelang

Selasa, 03 Juni 2014 4792

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469038

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307817

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284359

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260980

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196604

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks