Warga Pulau Panggang Dilarang Buang Sampah di Pantai

Sabtu, 09 April 2016 Reporter: Suparni Editor: Nani Suherni 8593

 Dilarang Buang Sampah di Pinggir Pantai

(Foto: Suparni)

Lurah Pulau Panggang, Kepulauan Seribu Utara, Ardani meminta agar warganya tidak membuang sampah sembarangan, terutama di pinggir pantai ataupun menumpuk di belakang sekolah SMA Negeri 69 Pulau Pramuka.

Kita minta buang sampah cukup di pinggir jalan, di bak atau tempat sampah yang tersedia, agar mudah kita ambil dengan gerobak motor

"Kita minta buang sampah cukup di pinggir jalan, di bak atau tempat sampah yang tersedia, agar mudah kita ambil dengan gerobak motor," ujarnya, Sabtu (9/4).

Menurutnya imbauan tersebut bukan karena akan ada kunjungan Presiden Joko Widodo ke Pulau Pramuka, tetapi agar tidak terjadi penumpukan dan memudahkan pemantauan dan pengangkutan sampah.

"Kita berharap kapal sampah KM Laut Bersih segera dioperasikan kembali, agar sampah tidak menumpuk terlalu banyak, mengingat kami tidak memiliki TPS," tandasnya.

Saat ini KM Laut Bersih belum beroperasi karena kendala bahan bakar minyak.

BERITA TERKAIT
 PPSU Bersihkan Sampah Di Lingkungan Pulau Pramuka

Pantai Pulau Pramuka Dibersihkan

Jumat, 08 April 2016 3595

Puluhan PPSU Kerja Bakti Sambut Jokowi

Pulau Pramuka Dibersihkan Jelang Hari Hutan Internasional

Senin, 14 Maret 2016 3858

Puncak Musim Hujan, Bupati Serukan Kebersihan Lingkungan

Warga Pulau Diminta Ikut Bersihkan Sampah Kiriman

Senin, 25 Januari 2016 2634

Lurah Diminta Maksimalkan Petugas Kebersihan

Lurah di Kepulauan Seribu Diminta Sigap Atasi Sampah

Selasa, 19 Januari 2016 3340

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks