Pedagang Tahu Berformalin Diberi SP

Kamis, 31 Maret 2016 Reporter: Nurito Editor: Rio Sandiputra 3566

 Pedagang Tahu Berformalin Diberi SP

(Foto: Nurito)

Pedagang tahu di Pasar Jatinegara, Jakarta Timur yang positif mengandung formalin akan dipanggil pihak pengelola pasar. Bukan hanya diberikan surat peringatan (SP), mereka juga akan dapat sanksi sosial.

"Saya akan panggil mereka hari ini untuk diberikan surat peringatan. Saya merasa kecolongan, kok masih ada tahu berformalin beredar di Pasar Jatinegara

"Saya akan panggil mereka hari ini untuk diberikan surat peringatan. Saya merasa kecolongan, kok masih ada tahu berformalin beredar di Pasar Jatinegara. Padahal semua pedagang sudah diwanti-wanti untuk tidak menjual pangan berbahaya," ujar Mat Ali Muhayar, Manajer Pasar Jatinegara, Kamis (31/3).

Selain itu, lanjutnya, lapak pedagang akan dipasang stiker bertuliskan "Positif menjual bahan berbahaya". "Ini untuk sanksi sosialnya," tandasnya.

Sebelumnya, pada Rabu (30/3) kemarin, petugas gabungan dari Pemerintah Kota Jakarta Timur yang melakukan razia pangan menemukan tahu dengan kandungan formalin dijual oleh dua pedagang di Pasar Jatinegara.

BERITA TERKAIT
Makanan Berformalin Masih Ditemukan di Jakbar

Makanan Berformalin Masih Ditemukan di Jakbar

Selasa, 22 Maret 2016 3400

Pedagang Makanan di Gandaria City Gunakan Boraks

Petugas Temukan Makanan Berformalin di Gandaria City

Jumat, 18 Maret 2016 6819

3 Pedagang di Jakbar Menjual Bahan Panganan Berformalin

3 Pedagang di Jakbar Jual Bahan Pangan Berformalin

Jumat, 18 Maret 2016 4444

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469042

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307843

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284365

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260986

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196610

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks