Basuki Temukan Jentik Nyamuk di Rumah Mewah

Jumat, 04 Maret 2016 Reporter: Suparni Editor: Nani Suherni 3995

Basuki Temukan Jentik Nyamuk Dirumah Mewah

(Foto: Suparni)

Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama, menemukan jentik nyamuk di rumah mewah saat melakukan pemberantasan sarang nyamuk (PSN) di Perumahan Mediterania Kelapa Gading Barat, tepat di depan kantor RW 014 Vila Gading Indah.

Ini akibat warga susah buka pintu, sehingga tidak terkontrol. Biasanya orang kaya suka piara bunga di Pot suka ada tatakan, nah disitu biasanya nyamuk bersarang

Basuki mengingatkan, rumah mewah kerap tidak terkontrol karena pemilik rumah tertutup kepada petugas.

"Ini akibat warga susah buka pintu, sehingga tidak terkontrol. Biasanya orang kaya suka piara bunga di Pot suka ada tatakan, nah disitu biasanya nyamuk bersarang," ujarnya, Jumat (4/3).

Ia menambahkan, beberapa pemilik rumah biasanya tidak teliti dalam membersihkan air yang tergenang di vas bunga dan kolam ikan. Hal semacam ini, seharusnya juga dijelaskan petugas kepada masyarakat.

"Kita harus ajarkan lagi kesadaran masyarakat untuk PSN Mandiri, lebih mengontrol tempat-tempat yang berpotensi menjadi sarang nyamuk," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Seluruh Elemen di Kembangan Tandatangani Pakta Integritas Bebas Penyakit DBD

Kasus DBD di Kembangan Capai 70 Kasus

Kamis, 03 Maret 2016 5123

PSN di Sekolah Rutin, Delapan Siswa Terkena Penyakit DBD

Delapan Siswa di Malaka Sari Terkena DBD

Rabu, 02 Maret 2016 6983

80 Persen Sekolah di Duren Sawit Terdapat Jentik Nyamuk DBD

Banyak Sekolah di Duren Sawit Ditemukan Jentik Nyamuk

Jumat, 26 Februari 2016 4023

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469050

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307872

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284371

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260994

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196618

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks