Basuki Sambut Baik Pengoperasian Kapal Perintis

Kamis, 28 Januari 2016 Reporter: TP Moan Simanjuntak Editor: Andry 6069

Basuki, Peresmian KM Perintis Sabuk Nusantara 46 Kiranya Dapat Meningkatkan Perekomian Warga di Kepu

(Foto: TP Moan Simanjuntak)

Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama berharap, dengan dioperasikannya kapal perintis, KM Sabuk Nusantara 46 di Dermaga Kade Baru Timur, Pelabuhan Sunda Kelapa, Jakarta Utara pada hari ini, dapat meningkatkan perekonomian warga yang tinggal di Kepulauan Seribu.

Kiranya dengan diresmikannya pengoperasian kapal perintis ini, nantinya bisa meningkatkan perekonomian warga di sana

"Saat ini tingkat kemiskinan di Kepulauan Seribu mencapai sekitar 25 persen. Kiranya dengan diresmikannya pengoperasian kapal perintis ini, nantinya bisa meningkatkan perekonomian warga di sana," katanya, Kamis (28/1).

Basuki mengatakan, pada November 2016 mendatang, Kementerian Perhubungan telah menjanjikan akan menambah satu unit kapal yang sama.

Sesuai dengan ketentuan, kapal perintis KM Sabuk Nusantara 46 akan beroperasi dengan rute Pelabuhan Sunda Kelapa - Pulau Untung Jawa - Pulau Pramuka - Pulau Tidung - Pulau Kelapa.

BERITA TERKAIT
 Basuki Bersama Menhub RI Resmikan Kapal Perintis Sore ini

Hari ini, Kapal Perintis Pulau Seribu Diluncurkan

Kamis, 28 Januari 2016 7346

 Stok Daging Sapi DKI Terbatas

Basuki Minta Stok Daging Sapi Ditambah

Jumat, 22 Januari 2016 3974

Alami Pendangkalan, Dermaga Pulau Tidung Dikeruk

Dermaga Pulau Tidung Dikeruk

Rabu, 27 Januari 2016 7603

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469452

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 309122

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261372

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196929

DKI Hapus Denda PKB Hingga 2 Agustus

DKI Hapus Denda PKB Hingga 2 Agustus

Jumat, 08 Juli 2016 194716

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks