Jaktim Miliki 52 Kelompok Pertanian Kota

Jumat, 15 Januari 2016 Reporter: Nurito Editor: Rio Sandiputra 4704

Jaktim Miliki 52 Kelompok Pertanian Kota

(Foto: Nurito)

Suku Dinas Kelautan Pertanian dan Ketahanan Pangan (KPKP) Jakarta Timur telah memiliki 52 kelompok tani binaan. Pelatihan rutin diadakan untuk meningkatkan produktifitas dan kesejahteraan anggota kelompok tani.

Pelatihan pertanian rutin kita berikan pada 52 kelompok tani yang ada. Bahkan mereka eksis, dapat memanen hasil pertaniannya setiap saat

"Pelatihan pertanian rutin kita berikan pada 52 kelompok tani yang ada. Bahkan mereka eksis, dapat memanen hasil pertaniannya setiap saat," ujar Iwan Indriyanto, Kepala Seksi Pertanian dan Kehutanan Sudin KPKP Jakarta Timur, Jumat (15/1).

Menurut Iwan, pelatihan yang diberikan dari cara menanam hingga pengolahan hasil panen. Bukan hanya di media tanam tanah, kelompok tani pun diajarkan menanam dengan media hidroponik vertikultura.

"Tidak hanya bercocok tanam namun juga pelatihan pengolahan pangan. Hanya karena tidak pernah dipublikasikan jadi masyarakat tidak tahu," tandasnya.

BERITA TERKAIT
 Sayuran Hidroponik Binaan Sudin KPKP Kembali Dipanen.

Pertanian Sayur Hidroponik di Senen Panen

Jumat, 15 Januari 2016 9020

Panen Bawang Merah, Petani Semanan Raup Rp 140juta

Hasil Panen Bawang Merah di Semanan Capai Rp 140 Juta

Rabu, 16 Desember 2015 5694

Rusun Jatinegara Kaum Kembangkan Tanaman Hidroponik

Rusun Jatinegara Kaum Kembangkan Tanaman Hidroponik

Rabu, 23 Desember 2015 8752

50 Peserta Ikuti Pelatihan Budidaya Tanaman Vertikultura

50 Peserta Ikuti Pelatihan Budidaya Tanaman Vertikultura

Kamis, 14 Januari 2016 1902

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285054

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks