Pengamanan Wisatawan Jadi Prioritas

Kamis, 24 Desember 2015 Reporter: Suparni Editor: Rio Sandiputra 3655

Anwar

(Foto: Suparni)

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kepulauan Seribu bersama jajaran kepolisian dan TNI terus bersinergi mengamankan wilayah tersebut untuk memberikan keamanan dan kenyamanan bagi wisatawan baik di pulau resort maupun pulau pemukiman.

Wisatawan tetap menjadi skala prioritas pengamanan sekaligus mendeteksi dini ancaman teroris dan peredaran narkoba

“Wisatawan tetap menjadi skala prioritas pengamanan sekaligus mendeteksi dini ancaman teroris dan peredaran narkoba,” ujar M Anwar, Wakil Bupati Kepulauan Seribu, Kamis (24/12).

Dikatakan Anwar, kemitraan tersebut penting dijalin dan dikembangkan demi stabilitas keamanan dan kenyamanan di wilayah Kepulauan Seribu.

"Suasana kondusif terus kita ciptakan, melalui patroli bersama," katanya.

Ditambahkan Anwar, sebagai salah satu destinasi wisata, Pulau Seribu diprediksi akan mengalami lonjakan wisatawan karena cuti bersama kali ini bersamaan dengan peringatan hari keagamaan dan libur sekolah.

BERITA TERKAIT
Apel

Kepulauan Seribu Terapkan Siaga Satu

Kamis, 24 Desember 2015 5001

Pemkab Bentuk Posko Pengamanan Natal dan Tahun Baru

Pemkab Bentuk Posko Pengamanan Natal dan Tahun Baru

Selasa, 08 Desember 2015 3617

Pengamanan Wisata Terkait Natal Mulai Diaktifkan

Pengamanan di Kepulauan Seribu Ditingkatkan

Rabu, 09 Desember 2015 3753

Pemilik Homestay Wajib Melapor Jika Ada Kegiatan Keagamaan

Pengamanan Natal Pulau Seribu Fokus di Homestay

Rabu, 09 Desember 2015 6113

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307243

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks