Tahun Depan PKL Kota Tua Direlokasi

Kamis, 17 Desember 2015 Reporter: Septradi Setiawan Editor: Widodo Bogiarto 4541

2016 PKL Kota Tua Pindah Ke Pasar Cengkeh

(Foto: doc)

Kepala Suku Dinas Koperasi Usaha Mikro Kecil Menengah dan Perdagangan (KUMKMP) Jakarta Barat, Sonar Sinurat memastikan, pada Maret 2016, pedagang kaki lima (PKL) di kawasan Kota Tua mulai direlokasi ke Jalan Cengkeh.

Keputusan pemindahan sudah final pada bulan Maret mendatang

"Keputusan pemindahan sudah final pada bulan Maret mendatang," kata Sonar, Kamis (17/12).

Menurut Sonar, pihaknya telah mengusulkan pengadaan ratusan tenda dan lapak PKL untuk sekitar 100 PKL melalui APBD 2016.

"Untuk tenda dan lapak sudah kita usulkan sebesar Rp 2 miliar," ujar Sonar.

BERITA TERKAIT
Fasilitas di Pasar Cengkeh Terus Dibenahi

Fasilitas di Pasar Cengkeh Terus Dibenahi

Jumat, 20 November 2015 3557

 15 PKL Di Jalan Percetakan Negara Ditertibkan

15 PKL di Jl Percetakan Negara Ditertibkan

Kamis, 17 Desember 2015 2821

 100 PKL Binaan Jakarta Barat Akan Mendapat Bantuan Kredit Bank DKI

100 PKL Binaan di Jakbar Diberi Bantuan Kredit

Kamis, 17 Desember 2015 3976

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469450

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 309115

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261368

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196926

DKI Hapus Denda PKB Hingga 2 Agustus

DKI Hapus Denda PKB Hingga 2 Agustus

Jumat, 08 Juli 2016 194712

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks