3.123 Petugas PPSU Ikuti Program Jaminan Sosial

Rabu, 28 Oktober 2015 Reporter: Aldi Geri Lumban Tobing Editor: Lopi Kasim 3683

3.123 Petugas PPSU Ikuti Program Jaminan Sosial

(Foto: Aldi Geri Lumban Tobing)

Sebanyak 3.123 petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) di Jakarta Timur yang tersebar di 65 kelurahan, ikuti program jaminan sosial ketenagakerjaan dan kesehatan.

Untuk anggaran pembayaran BPJS ketenagakerjaan dan BPJS Kesehatan ini sudah teralokasi dalam APBD perubahan Provinsi DKI Jakarta Tahun 2015

Penandatangan perjanjian kerja sama kepesertaan pekerja PPSU, antara BPJS Ketenagakerjaan dan BPJS Kesehatan dengan lurah di Jakarta Timur dilakukan secara simbolis di Kantor Wali KOta Jakarta Timur, Rabu (28/10).

Untuk anggaran pembayaran BPJS ketenagakerjaan dan BPJS Kesehatan ini sudah teralokasi dalam APBD perubahan Provinsi DKI Jakarta Tahun 2015 dan bisa dilaksanakan setelah ada penandatanganan perjanjian kerja sama seperti yang dilaksanakan saat ini,” kata Husein Murad, Wakil Wali Kota Jakarta Timur.

Kerja sama tersebut mengacu kepada Peraturan Gubernur Provinsi DKI Jakarta Nomor 169 Tahun 2014 Tentang Penanganan Prasarana dan Sarana Umum Tingkat Kelurahan, menyebutkan petugas PPSU diberikan hak untuk mendapat asuransi ketenagakerajaan dan kesehatan.

BERITA TERKAIT
Provinsi North Western Tertarik Pelajari Sistem Kesehatan DKI

Delegasi Asal Sri Lanka Tertarik Pelajari Sistem Kesehatan DKI

Kamis, 22 Oktober 2015 3413

Petugas PPSU dan PHL Bakal Dapat Kartu Sakti

Petugas PPSU dan PHL Bakal Dapat Kartu Sakti

Minggu, 20 September 2015 6125

Gubernur Asal Papua Nugini Pelajari PTSP DKI

Gubernur Asal Papua Nugini Pelajari PTSP DKI

Rabu, 21 Oktober 2015 3186

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307244

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks