Terbukti Anarkis, KJP Pelajar Dicabut

Selasa, 20 Oktober 2015 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Lopi Kasim 3440

Terbukti Anarkis, KJP Pelajar Dicabut

(Foto: Ilustrasi)

Sanksi tegas akan diberikan kepada pelajar yang diamankan pihak kepolisian dan terbukti melakukan tindakan anarkis dan provokatif saat laga final Piala Presiden, Minggu (18/10) kemarin.

Di Polres ada 58 pelajar, tapi hanya 18 orang yang berasal dari Pendidikan wilayah I dan saat ini masih dicek ke sekolah-sekolah

"Kalau terbukti melakukan tawuran, pelajar yang terjaring akan ditahan Kartu Jakarta Pintar (KJP) dan bisa dikeluarkan dari sekolah," kata Nasrudin, Kepala Suku Dinas Pendidikan Wilayah I Jakarta Selatan, Selasa (20/10).

Pihaknya, kata Nasrudin, telah mengecek pelajar yang diamankan pihak kepolisian. Diketahui, sekitar 1.200 pelajar diamankan Polda Metro Jaya dan dilimpahkan ke masing-masing Polres.

"Di Polres ada 58 pelajar, tapi hanya 18 orang yang berasal dari Pendidikan wilayah I dan saat ini masih dicek ke sekolah-sekolah," ujarnya.

Sementara itu, Kepala Suku Dinas Pendidikan Wilayah II Jakarta Selatan, Ferry Safrudin mengatakan, pihaknya belum mengetahui berapa jumlah pelajar di wilayah II yang diamankan Polres Jakarta Selatan.

"Kami belum tahu ada berapa pelajar di wilayah II, Mudah-mudahan hari ini dapat," ucapnya.

BERITA TERKAIT
Djarot : Pencabutan KJP Sebagai Bentuk Pelajaran

Djarot: Pencabutan KJP Bentuk Pelajaran

Senin, 19 Oktober 2015 4673

9 Pelajar SMP Diamankan Polsek Tebet

9 Pelajar SMP Diamankan Polsek Tebet

Jumat, 09 Oktober 2015 4440

Laporan Pemotongan Dana KJP di Qlue Dicek

Laporan Pemotongan Dana KJP di Qlue Dicek

Kamis, 10 September 2015 20127

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469057

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307902

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284376

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260999

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196622

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks