Antisipasi Banjir, Jakpus Prioritaskan Pengerukan Saluran

Senin, 19 Oktober 2015 Reporter: Devi Lusianawati Editor: Budhy Tristanto 2601

Antisipasi Banjir, Jakpus Prioritaskan Pengerukan Saluran

(Foto: Budhi Firmansyah Surapati)

Untuk mengantisipasi banjir saat musim penghujan nanti, Pemerintah Kota (Pemkot) Administrasi Jakarta Pusat, sejak Juni lalu, memprioritaskan pengerukan dan pembersihan saluran.

Petugas PPSU kami, membersihkan saluran, mengangkut sampah, serta menoping pohon

Wali Kota Jakarta Pusat, Mangara Pardede mengatakan, pengerukan dan pembersihan saluran dilakukan setiap hari oleh petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) di masing masing  kelurahan.

"Petugas PPSU kami membersihkan saluran, mengangkut sampah, serta menoping pohon-pohon yang rawan tumbang," ujar Mangara, Senin (19/10).

Ditambahkan Mangara, selain membersihkan sampah dan saluran air, dirinya juga sudah meminta Suku Dinas Tata Air untuk memantau fungsi pompa air di rumah pompa.

"Saya sudah cek, pompa yang di Jakarta Pusat semua berfungsi. Ada 12 mesin pompa, semua berfungsi baik," tandas Mangara.

BERITA TERKAIT
Usai Dinormalisasi, Saluran Air Jl Taruna Akan Diturap

Saluran Air Jl Taruna akan Diturap

Minggu, 18 Oktober 2015 3503

80 Karung Lumpur Diangkut Dari Saluran Komplek Pelindo Jakut

80 Karung Lumpur Diangkut dari Saluran Komplek Pelindo

Senin, 19 Oktober 2015 3018

kali mampang

Cegah Banjir, Kali Mampang Segera Dikeruk

Rabu, 14 Oktober 2015 2868

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469031

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307784

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284353

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260976

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196598

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks