240 Warga Disiapkan Jadi Kader Penanggulangan Bencana

Jumat, 16 Oktober 2015 Reporter: Suparni Editor: Rio Sandiputra 4840

240 Warga Jadi Kader Penanggulangan Bencana Kelurahan

(Foto: doc)

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kepulauan Seribu segera membentuk kader penanggulangan bencana tingkat kelurahan. Sebanyak 240 kader sudah disiapkan untuk mengantisipasi bencana.

Rencananya akan kita bentuk di enam kelurahan Pulau Seribu. Masing-masing kelurahan nantinya ada 40 kader

"Rencananya akan kita bentuk di enam kelurahan Pulau Seribu. Masing-masing kelurahan nantinya ada 40 kader," ujar Ali Eff Laman, Kepala BPBD Kepulauan Seribu, Jumat (16/10).

Di Kepulauan Seribu sendiri terdapat enam kelurahan. Dan rencananya, BPBD juga akan melibatkan petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) kelurahan.

"Nanti ada 30 petugas PPSU setiap kelurahan yang akan diperbantukan jika terjadi bencana," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Jakut Rekrut 1.000 Kader Penanggulangan Bencana

Jakut Rekrut 1.000 Kader Penanggulangan Bencana

Selasa, 29 September 2015 3593

BPBD Bantu Pulihkan Mental Anak-anak Korban Kebakaran

BPBD Bantu Pulihkan Mental Anak-anak Korban Kebakaran

Kamis, 01 Oktober 2015 4127

 150 Kader PPKB Jakut Diberikan Sosialisasi Pendataan KB

150 Kader PPKB Jakut Diberikan Sosialisasi Pendataan KB

Kamis, 01 Oktober 2015 3698

Peralatan Kader Jumantik RBS Dilengkapi

Peralatan Kader Jumantik RBS Dilengkapi

Rabu, 30 September 2015 11036

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307242

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282632

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks