Bupati Mediasi Sengketa Warga Pulau Pari dengan Perusahaan

Rabu, 30 September 2015 Reporter: Suparni Editor: Lopi Kasim 3481

Bupati Mediasi Warga Pulau Pari Dengan Perusahaan

(Foto: Suparni)

Bupati Kepulauan Seribu, Budi Utomo melakukan mediasi sengketa tanah yang terjadi antara warga Pulau Pari, Kepulauan Seribu Selatan dengan salah satu perusahaan, Selasa (29/9) kemarin.

Melalui mediasi seperti ini, diharapkan ada jalan keluar untuk menyelesaikan persoalan tanpa ada yang dirugikan

Dikatakan Budi, pihaknya berharap dengan adanya mediasi tersebut, sengketa tanah tersebut dapat segera diselesaikan.  

"Melalui mediasi seperti ini, diharapkan ada jalan keluar untuk menyelesaikan persoalan tanpa ada yang dirugikan," ujar Budi Rabu (30/9).

Dalam hal pengelolaan tanah, tambah Budi, telah terjadi kesepakatan baik antara warga dan perusahaan pengembang.

“Masing-masing sudah mengetahui batasannya, terkait pengelolaan lahan dan pengelolaan sektor pariwisata, kalau komunikasinya baik kan tidak ada lagi persoalan rumit yang tidak bisa diselesaikan," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Puskesmas Pulau Pari Lakukan Penyuluhan PHBS

Puskesmas Pulau Pari Gelar Penyuluhan PHBS

Kamis, 03 September 2015 4210

Warga Pulau Pari Butuh Incenerator Sampah

Warga Pulau Pari Butuh Incenerator Sampah

Selasa, 01 September 2015 5147

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469045

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307864

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284370

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260991

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196615

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks