Kemarau, Aetra Jamin Kebutuhan Air Bersih di Ibukota

Selasa, 29 September 2015 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Lopi Kasim 2188

Aetra Jamin Kebutuhan Air Bersih Jakarta Aman

(Foto: doc)

Musim kemarau yang melanda DKI Jakarta diperkirakan akan terjadi hingga akhir Oktober mendatang. Namun operator penyedia air bersih PT Aetra menjamin ketersediaan air bersih untuk warga ibukota.

Kebutuhan air bersih untuk warga Jakarta kami jamin, bahkan kemarau hingga Oktober kami masih sanggup

"Kebutuhan air bersih untuk warga Jakarta kami jamin, bahkan kemarau hingga Oktober kami masih sanggup," kata Lintong Hutasoit, Direktur Operasional PT Aetra, Selasa (29/9).

Menurut Lintong, pasokan bahan baku air bersih untuk Aetra yang berasal dari Waduk Jatiluhur hingga saat ini tidak ada masalah.

"100 persen bahan baku air bersih dari Jatiluhur dan masalah air mati atau air yang keluar kecil semakin berkurang," tandasnya.

BERITA TERKAIT
Warga Marunda Kepu Kesulitan Air Bersih

Pasokan Air Bersih di Marunda Kepu Terhenti

Kamis, 04 Juni 2015 3036

Pemprov DKI Bentuk Tim Akusisi Palyja dan Aetra

Basuki Bentuk Tim Ambil Alih Palyja dan Aetra

Rabu, 25 Maret 2015 3316

Warga Tiga RW di Tegal Alur Alami Krisis Air Bersih

Warga Tiga RW di Tegal Alur Alami Krisis Air Bersih

Selasa, 29 September 2015 3836

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469056

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307897

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284375

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260996

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196620

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks