Warga Keluhkan Halte di Jl Bukit Duri Raya

Selasa, 22 September 2015 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Widodo Bogiarto 3998

Halte di Bukit Duri Segera di Perbaiki

(Foto: Rudi Hermawan)

Kondisi halte di Jalan Bukit Duri Raya, Bukit Duri, Tebet, Jakarta Selatan, makin memprihatinkan. Apalagi halte tersebut sudah tidak ada atapnya.

Sudah nggak ada atapnya enam bulan lalu. Bagaimana mau buat nunggu angkutan

Menurut Desi (30), salah satu warga setempat, hilangnya atap halte tersebut  sudah terjadi sejak enam bulan lalu. Namun hingga kini belum diperbaiki.

"Sudah nggak ada atapnya enam bulan lalu. Bagaimana mau buat nunggu angkutan," keluh Desi, Selasa (22/9).

Kepala Suku Dinas Perhubungan dan Transportasi Jakarta Selatan, Priyanto mengaku belum mengetahui kondisi halte tersebut. Namun demikian pihaknya akan segera mengecek ke lokasi.

"Kami akan tinjau dan jika memang kondisinya seperti itu, segera kami perbaiki," ujar Priyanto.

BERITA TERKAIT
358 Halte di Jaksel Terawat dengan Baik

358 Halte di Jaksel Terawat dengan Baik

Senin, 31 Agustus 2015 6042

13 Halte di Jaktim Segera Diperbaiki

13 Halte di Jaktim Segera Diperbaiki

Senin, 31 Agustus 2015 3623

40 Pedagang Hewan Kurban Dikumpulkan

Pedagang Hewan Kurban Berharap Bisa Jualan di Trotoar

Kamis, 03 September 2015 3906

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307242

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285055

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282631

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks