Perayaan Paskah di Ibu Kota Kondusif

Jumat, 18 April 2014 Reporter: Rudi Hermawan Editor: Lopi Kasim 3227

perayaan malam Paskah hingga Jumat Agung hari ini Jumat (18/4) yang dirayakan oleh umat kristiani kh

(Foto: doc)

Situasi perayaan Hari Raya Paskah di ibu kota dipastikan dalam keadaan aman dan kondusif. Baik itu pada saat malam Paskah hingga Jumat Agung, tidak ada gangguan keamanan yang berkaitan dengan Paskah. Polda Metro Jaya juga telah menempatkan personel di sejumlah gereja di Jakarta.  

Situasi keamanan perayaan P askah di Jakarta Kondusif

"Situasi keamanan perayaan Paskah di Jakarta kondusif," kata Kabid Humas Polda Metro Jaya, Komisaris Besar Polisi Rikwanto kepada beritajakarta.com, Jumat (18/4).

Dikatakan Rikwanto, pihaknya telah menurunkan ribuan personel untuk menjaga keamanan sejumlah gereja yang ada di Jakarta, hal tersebut untuk memberikan kenyamanan bagi umat kristiani yang merayakan.

"Polda Metro menerjunkan 4.620 personil untuk pengamanan paskah," ucapnya.

Ditambahkan Rikwanto, pengaman yang dilakukan di 1.129 gereja yang ada di Jakarta melibatkan seluruh Polsek dan Polres yang ada wilayahnya masing-masing.  

"Setiap gereja berbeda - beda polisi yang disiagakan, tergantung besar kecil dan jumlah massa yang melakukan ibadah," tandasnya.

BERITA TERKAIT
10 Ribu Personel Polisi Amankan Perayaan Paskah

10.000 Personel Amankan Paskah

Kamis, 17 April 2014 2961

gereja katedral

Tim Jihandak Sisir Gereja Katedral

Kamis, 17 April 2014 5314

Loket KA Stasiun Gambir

Libur Paskah, Tiket Kereta Api Ludes

Kamis, 17 April 2014 4830

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 468506

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307241

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

90 Sanggar Betawi Belum Punya Badan Hukum

Jumat, 10 Juli 2015 285053

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 283952

 4500 Warga Ramaikan Karnaval KBT

Karnaval KBT Dipadati Ribuan Warga

Minggu, 30 Agustus 2015 282630

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks