48 Bangunan Terkena Pelebaran Hutan Kota Kembangan

Jumat, 28 Agustus 2015 Reporter: Folmer Editor: Widodo Bogiarto 5824

48 Bangunan Terkena Pelebaran Hutan Kota Kembangan

(Foto: Ilustrasi)

Sebanyak 48 bangunan milik warga yang terletak  RT 02/ RW 10, Kelurahan Kembangan Utara, Kecamatan Kembangan, Jakarta Barat, akan terkena pembebasan lahan untuk akses jalan tembus Hutan Kota Kembangan Utara (HKKU).

Ini sebatas sosialisasi rencana pembangunan saja, Masih ada tahapan yang akan dilakukan

Lurah Kembangan Utara, Saumun mengatakan, pihaknya rutin menggelar sosialisasi dengan mengundang warga yang akan terkena pembebasn lahan untuk pembangunan jalan tembus akses hutan kota.

“Ini sebatas sosialisasi rencana pembangunan saja, Masih ada tahapan yang akan dilakukan,” ujar Saumun, Jumat (28/8).

Saumun menyebutkan, berdasarkan pendataan, tercatat sebanyak 48 bangunan warga akan terkena rencana pembebasan lahan untuk pembangunan jalan tembus akses HKKU.

BERITA TERKAIT
 Jakbar Sosialisasikan Pembebasan Lahan di Kembangan Utara

Jakbar Sosialisasikan Pembebasan Lahan di Kembangan Utara

Jumat, 28 Agustus 2015 3358

Hutan Kota Kampung Dukuh Ditanami Tanaman Produktif dan Pelindung

Hutan Kota Kampung Dukuh Ditanami Pohon Produktif

Jumat, 21 Agustus 2015 6813

Hutan Kota Rawa Buaya akan Diperluas

Hutan Kota Rawa Buaya akan Diperluas

Selasa, 28 Juli 2015 11019

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469054

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307888

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284373

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260995

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196619

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks