Pasukan Oranye Bersihkan Lumpur Sisa Genangan di Kampung Melayu

Minggu, 01 Desember 2024 Reporter: Nurito Editor: Toni Riyanto 807

 PPSU Bersihkan Lumpur Sisa Genangan di Kampung Melayu

(Foto: Nurito)

Sebanyak 20 petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) membersihkan lumpur sisa genangan di wilayah RW 04. 05, 07, dan 08 Kelurahan Kampung Melayu, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur.

Pe rmukiman warga kembali bersih

Kepala Seksi Perekonomian dan Pembangunan Kelurahan Kampung Melayu, Yulia Krisna menuturkan, pembersihan lumpur dilakukan secara manual dengan menggunakan mesin semprot mini.

"Kita pastikan lingkungan permukiman warga kembali bersih," ujarnya, Minggu (1/12).

Sementara itu, salah seorang personel Pasukan Oranye Kelurahan Kampung Melayu Ali Said menambahkan, ketebalan lumpur bervariasi antara 10-30 sentimeter.

"Hari ini kami kerja bakti bersama warga membersihkan lingkungan pascagenangan akibat banjir kiriman dari hulu," tandasnya.

BERITA TERKAIT
20 PPSU Bersihkan Sampah Sisa Genangan di Kampung Melayu

20 PPSU Bersihkan Sampah Sisa Genangan di Kampung Melayu

Jumat, 29 November 2024 694

Sudinkes Jaktim Tangani Warga Terdampak Genangan

Sudinkes Jaktim Tangani Kesehatan Warga Terdampak Genangan

Kamis, 28 November 2024 906

Genangan di Kampung Melayu Berangsur Surut

Genangan di Kampung Melayu Berangsur Surut

Kamis, 28 November 2024 809

 Sudinsos Jaktim Berikan Bantuan Penyintas Genangan di Bantaran Ciliwung

Sudinsos Jaktim Beri Bantuan Warga Terdampak Luapan Kali Ciliwung

Kamis, 28 November 2024 728

Pj Gubernur Teguh Pastikan Penanganan Cepat Dampak Genangan di Kampung Melayu

Pj Gubernur Teguh Pastikan Penanganan Cepat Dampak Genangan di Kampung Melayu

Kamis, 28 November 2024 1293

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469059

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307909

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284376

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 261002

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196622

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks