Bangunan di Kali Cakung Drain akan Dibongkar

Kamis, 30 Juli 2015 Reporter: Budhi Firmansyah Surapati Editor: Agustian Anas 9040

Dipadati 2700 Bangunan, Bantaran Kali Cakung Drain Kumuh

(Foto: Budhi Firmansyah Surapati)

Untuk mengatasi banjir dan genangan di wilayah Jakarta Utara, Kali Cakung Drain yang terletak di wilayah Cilincing akan dinormalisasi. Sebanyak 2.700 bangunan liar yang berdiri di bantaran kali tersebut akan dibongkar.

Kita juga sudah sosialisasikan agar warga membongkar sendiri bangunannya

Pantauan beritajakarta.com, saat ini Kali Cakung Drain dipadati bangunan liar. Bahkan, warga mendirikan pondasi bangunan di atas badan kali. Selain membuat kali menyempit, keberadaan bangunan-liar tersebut menyebabkan kali menjadi kumuh karena sampah menyangkut di pondasi bangunan warga.

Camat Cilincing Wawan Budi Rohman mengatakan, pihaknya sudah menginventarisasi bangunan yang berdiri di bantaran Kali Cakung Drain. Di sepanjang Kali Cakung Drain di wilayah Kelurahan Cilincing, Semper Timur, dan Rorotan terdapat 2.700 bangunan.

"Kita juga sudah sosialisasikan agar warga membongkar sendiri bangunannya, Kamis (30/7).

Sedangkan untuk bangunan yang dijadikan tempat usaha untuk dibongkar. Pedagang sudah direlokasi ke Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Cilincing. "Sebanyak 36 bangunan yang dijadikan tempat usaha sudah kita bongkar," ungkapnya.

BERITA TERKAIT
 Jalan Inpeksi Barat Kali Cengkareng Drain Rusak Parah

Jalan Inspeksi Barat Kali Cengkareng Drain Butuh Perbaikan

Selasa, 28 Juli 2015 4950

Kawasan Cakung Drain Akan Dibenahi

Kawasan Cakung Drain Akan Dibenahi

Jumat, 17 April 2015 4795

Musrenbang Jakut Prioritaskan Penanganan Banjir

DKI Prioritaskan Refungsi dan Normalisasi Kali

Rabu, 01 April 2015 9280

BERITA POPULER
Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusunawa Marunda

Pemkot Jakut Bantu Perketat Pengawasan Rusun Marunda

Jumat, 21 Juni 2024 469054

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Dishub Gandeng Waze Luncurkan Fitur Navigasi Ganjil Genap

Kamis, 19 Oktober 2017 307887

 Libur Natal, 36.871 Pengunjung Padati TMII

TMII Dipadati Pengunjung

Jumat, 25 Desember 2015 284373

Siswa di Jakut Tebarkan Optimistis Sintas COVID 19 Melalui Puisi

Siswa di Jakut Tebar Optimistis di Tengah COVID- 19 Melalui Puisi

Rabu, 15 April 2020 260995

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Basuki akan Bongkar Reklamasi PT KCN

Jumat, 15 April 2016 196619

Bagikan ke :
BANG JAKI +indeks
POTRET JAKARTA +indeks
VIDEO +indeks